Mohon tunggu...
Seir HaidahHasibuan
Seir HaidahHasibuan Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya suka menulis

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Meramu Bakat dengan Aspek Ketrampilan

15 Juni 2023   20:59 Diperbarui: 15 Juni 2023   21:11 364
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kelompok V berjudul: Ondel-Ondel

Tarian diiringi musik yang diunggah dari Internet atau youtube.

Untuk menentukan urutan kelompok yang akan tampil maka, anak-anak melakukan hompimpa lebih dahulu.

Sesuai urutan setiap kelompok tampil dengan tertib. Wajah ceria terlihat saat mereka tampil dan melakukan gerakan sesuai dengan tarian yang sudah dilatih. Tepuk tangan yang meriah untuk menyambut kelompok yang tampil menari. Orang tua juga turut menyaksikan anak-anaknya yang tampil menari. Mereka terlihat bangga dan senang saat anak-anaknya bisa menari di depan kelas. Bu guru menilai penampilan setiap kelompok sesuai dengan kriteria penilaian. Semua kelompok tampil dengan gembira dan semangat.

Saat bu guru mengumumkan kelompok yang juara anak-anak menyambutnya dengan tepuk tangan yang meriah. Akhir dari acara, semua kelompok menari berpoto bersama dengan Ibu Guru. Untuk mengakhiri acara ketua kelas menyiapkan kelas dan berdoa. Aspek keterampilan dapat juga mengembangkan bakat atau talenta anak-anak dalam bidang menari.

Jakarta, 15 Januari 2023


 sumber gambar dokpri
 sumber gambar dokpri

sumber gambar dokpri
sumber gambar dokpri

sumber gambar dokpri
sumber gambar dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun