Mohon tunggu...
Ruminto
Ruminto Mohon Tunggu... Guru - Back to Nature

Senang membaca dan menulis, menikmati musik pop sweet, nonton film atau drama yang humanistik dan film dokumenter dan senang menikmati alam.

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Keriangan Petani dalam Dendang lagu

12 April 2023   12:42 Diperbarui: 12 April 2023   12:45 214
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Musik. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

(Sumber ;http://hatinusantara7.blogspot.com/2019/06/titik-sandhora-potong-padi.html )

Lirik lagu tersebut menggambarkan keriangan dan optimisme dengan penuh kebahagiaan yang membuncah ;  waktu potong padi/ petani bersenang hati/ karenasaat itu/ lumbung penuh lagi dan bait  kedua ;lihatlah disana/ sawah luas terbentang/ padipun menguning / petani berdendang. Sayang, penulis belum mendapatkan info, siapa pencipta lagu tersebut senearnya ?

Koes Plus ; Sosiolog Petani

TAK BERAPA lama berselang, setelah Titik Sandhora membuka pintu pop untuk lagu tema potong padi, grup musik papan atas kala itu, Koes Plus, tampil melantunkan lagu " Pak Tani " dalam album " Pop Jawa ". Lagunya diciptakan dan dinyanyikan sendiri oleh ( almarhum )Mury ;

Ayem tentrem ing desane pak tani
Urip rukun bebarengan
Mbangun desa sak kancane pak tani
Nyambut gawe tanpa pamrih

Wayah esuk wis padha nggiring sapine
Rame-rame nggarap sawah lan kebone

Pancen luhur bebudane pak tani
Kena kanggo patuladhan
Nyambung urip sak anane pak tani
Jujur tindak lan lakune

(sumber : https://www.wowkeren.com/lirik/lagu/koes_plus/pak-tani.html )

Lagu tersebut menggambarkan sosiologi kehidupan petani di desa. Suasana di desa yang " ayem tentrem " atau tenang dan damai. Rutinitas di pagi hari, kerja di sawah ladang bersama binatang ternaknya dan sikap hidup petani yang tekun bekerja dengan tulus, menerima apa adanya dengan ikhlas serta jiwa yang jujur.

Belakangan , lagu tersebut dipopulerkan kembali oleh Group Musik Neo Jibles dengan sangat apik. Soalnya, si  Mury  " palsu " Muhammad Rizal personel Neo Jibles tersebut, suaranya benar-benar mirip dengan Mury.

Franky an Jane; jiwa petani

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun