Mohon tunggu...
Intan Rosmadewi
Intan Rosmadewi Mohon Tunggu... Guru SMP - Pengajar

Pengajar, Kebaikan yang kita lakukan untuk orang lain ; sesungguhnya adalah kebaikan untuk diri kita sendiri QS. Isra' ( 17 ) : 7

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Salahkah Bila Tailing Disimpan di Dasar Laut

25 Februari 2016   20:11 Diperbarui: 27 Maret 2016   09:19 327
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 [caption caption="picture : Ares Jonekson Saragi"][/caption]

Betapa sensitifnya  tailing di dunia penambangan.

Saat ini terasa nyata oleh penulis,  bahkan pada awalnya tidak ada satu katapun dalam artikel : Menyantap Rarit Dan Sayur Sepat Di Pantai Maluk sebutan  tailing itu,  akan tetapi memang tailing sedemikian seksi akhirnya muncul juga komentar tentang limbah ini.

Semangat share and connection itulah yang membuat penulis merasa nyaman sekali mengungkapkan tentang keindahan dan kebersihan Pantai  Maluk,  juga kenikmatan menyantap rarit,  pisang goreng dan sambalnya serasa hidangan istimewa dari atas langit yang bahasa Al Qur’an di sebut Al Maidah (Hidangan). 

Review  sangat – sangat sederhana ala emak – emak yang masih belajar terus menjadi penulis  blog,   bersyukur membuat Bang Ninoy tertarik membaca dan memberikan komentar agak sedikit galak,   apalagi terkait tailing yang disimpan dilaut dengan metode Deep Sea Tailing Placement sebagai aksi yang paling efisien karena disesuaikan dengan keadaan morfologis alam Nusa Tenggara. 

Selebihnya bisa juga dilihat disini, sedikit catatan tentang reklamasi Hutan yang dilakukan PT. NNT

[caption caption="Pipa Tailing, picture Aresjonekson"]

[/caption]

Dalam salah satu  rangkaian kegiatan Newmont Bootcamp,   pada 17 Februari 2016 semua peserta mengikuti presentasi yang disampaikan oleh  Muhammad Amrul Husni sebagai General Supervisor Dept Environt PT.  NNT.

Beliau menjelaskan sedemikian mendetail dimulai dari payung hukum pengelolaan lingkungan,  sistem manajemen lingkungan hingga membahas sistem penempatan tailing.

Memang penempatan tailing yang paling aman di letakan  di dasar laut,  jika di letakkan di daratan disamping akan membutuhkan lahan yang teramat luas juga akan berdampak kurang aman bagi lingkungan sekitar,  PT.NNT memantau secara berkala terkait penempatan tailing ini.

[caption caption="Pipa Tailing menuju ke laut picture : googling"]

[/caption]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun