Mohon tunggu...
Rizqika Fairuzia Muhammad
Rizqika Fairuzia Muhammad Mohon Tunggu... Mahasiswa - Berisi Hasil Pemikiran

Seorang Pemerhati

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

People Watching, Apa Gunanya buat Kamu

25 Oktober 2021   09:04 Diperbarui: 25 Oktober 2021   09:45 679
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Photo by Brooke Cagle on Unsplash   

Aktivitas orang yang berbeda-beda, beragam, dan saling berhubungan merupakan hal yang menarik dan menggambarkan bagaimana kehidupan berjalan. Seseorang juga mendapatkan ketenangan di saat dia lebih mengenal orang-orang di sekitarnya. 

Dengan mengenal orang lain, seseorang dapat mengetahui apa saja hal yang mungkin dilakukan orang lain tersebut. Ini dapat menjadi dasar seseorang mengantisipasi kemungkinan yang akan terjadi berhubungan dengan orang di sekitarnya.

Lebih jauh lagi, people-watching dapat digunakan untuk memprediksi beragam kemungkinan yang akan terjadi di kesempatan yang akan datang. Perilaku dan kebiasaan orang banyak yang telah diamati dan dipelajari seseorang dapat menjadi data yang ia gunakan dalam menentukan sikap. 

Selain mengamati keunikan setiap individu, seseorang juga dapat mengamati kebiasan yang sama yang dilakukan oleh orang banyak di suatu kelompok masyarakat. 

Pengetahuan atau data ini dapat digunakan baik untuk menentukan kebijakan, membuat teroboson terbaru, maupun memprediksi hal-hal yang akan terjadi secara makro dalam kelompok masyarakat tersebut dengan hubungannya terhadap pengaruh internal maupun eksternal.

Kesimpulan dari penulis, people-watching atau crowd watching memberikan banyak dampak positif kepada pelakunya mulai dari membentuk pribadi diri yang lebih kompeten sampai menentukan keputusan berskala makro.

Photo by Jay Clark on Unsplash   
Photo by Jay Clark on Unsplash   

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun