Mohon tunggu...
Healthy

Transportasi Sel Hewan Vs Sel Tumbuhan

25 Agustus 2017   22:38 Diperbarui: 26 Agustus 2017   00:44 5539
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

STRUKTUR SEL DAN FUNGSI ORGANEL

MEMBRAN SEL

Membran sel atau yang disebut juga selaput plasma dan membran plasma adalah selaput yang terletak paling luar dan tersusun dari senyawa protein lipid (gabungan dari lemak dan protein). Lemak memiliki sifat takut dengan air atau hidrofobik sehingga tidak larut dengan air sedangkan protein bersifat suka air atau hidrofilik sehingga larut dalam air. Hal itu membuat membran sel bersifat selektif permeabel atau semipermeable atau hanya dapat dilalui oleh molekul tertentu saja.. Fungsi dari membran sel antara lain:

pembatas antara isi sel dengan bagian luar sel.

tempat terjadinya beberapa reaksi kimia seperti respirasi sel.

mengontrol keluar masuknya zat dari luar ke dalam sel dan sebaliknya.

melindungi sel

mengatur kestabilan pH, konsentrasi ion, serta membuang racun sisa metabolisme.

SITOPLASMA

Merupakan cairan sel yang terdapat di antara inti sel dengan membran plasma. cairan tersebut tersusun dari sitosol yang memiliki sifat koloid dan organel-organel sel.  Sitoplasma memiliki beberapa peranan penting seperti:

Lokasi penyimpanan beragam jenis bahan kimia (ion, gula, lemak, enzim, protein)yang dibutuhkan untuk metabolisme sel.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun