Mohon tunggu...
Reza SatriaPalupi
Reza SatriaPalupi Mohon Tunggu... Konsultan - Marketing and Motorcycle Enthusiast

Aktif bergabung di Komunitas Sportster Indonesia dan juga seorang motorbike enthusiast. Reza memiliki penglaman profesional dalam hal Negosiasi, Strategi Komunikasi & Pemasaran juga Branding di dunia perbankan. Reza mencoba membagikan pengetahuan serta pengalamannya di dunia marketing dan motorbike melalui artikel-artikel pilihan di website pribadinya.

Selanjutnya

Tutup

Gadget Pilihan

Peran Influencer dalam Memasarkan Konten Marketing

6 Desember 2018   08:00 Diperbarui: 6 Desember 2018   08:56 1582
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Sebab, jumlah followers saat ini bisa saja diakali dengan cara membelinya. Jadi selain melihat jumlah followers, pastikan Anda juga melihat data followers seperti demografi, usia dan lainnya. Data-data ini memang sangat penting untuk diketahui karena dari sana Anda bisa menghubungkannya dengan pemasaran produk bisnis sesuai target pasar.

Selain data-data dari followers, hal yang juga harus Anda perhatikan saat akan memilih influncer untuk bisnis adalah citra influencer. Jadi pastikan influencer yang Anda pilih memiliki citra yang sesuai dengan identitas dan karakteristik bisnis dan perusahaan. Terakhir, hal yang perlu dicermati saat memilih influencer tentu saja adalah harga.

Saat ini influencer memang memiliki tarif masing-masing. Semakin terkenal atau populer influencer, maka harga atau tarifnya pun akan semakin mahal. Nah dari sini Anda yang akan menjalankan digital marketing dengan perantara influencer harus menyesuaikannya dengan anggaran atau budget yang dimiliki perusahaan.

Dari penjelasan di atas kita bisa menyimpulkan bahwa peran influencer dalam marketing digital saat ini sangatlah penting. Perubahan pola kehidupan masyarakat yang saat ini sudah banyak beralih ke media digital menjadikan peluang bisnis mengikuti arus perubahan tersebut. Nah dengan mengambil peran influencer yang sudah populer di media digital, pastinya akan membuat marketing yang Anda jalankan akan berjalan dengan baik dan efektif.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun