Mohon tunggu...
Rafi Post
Rafi Post Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Enam Menu Makanan Khas Indonesia Spesial di Dunia

3 Oktober 2015   19:38 Diperbarui: 3 Oktober 2015   19:52 82
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisata. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

 

Rafipost.com Kebudayaan dan seni satu kesatuan yang tak bisa dilepaskan dan Indonesia punya keduannya. Indonesia adalah sorganya keberagaman beragam jenis tariannya, alat musiknya, pakaian adatnya, jangan lupa juga bahwa Indonesia mempunyai keberagaman makanan khas tradisionalnya. Makanan khas Indonesia beragam tinggal menyesuaikan lidah dan ukuran kantong saja. Mantabnya lagi makanan khas tersebut sudah terkenal hingga penjuru dunia.

Yups sate adalah makanan khas Indonesia yang rasanya tak kalah menggugah selera. Ada sate ayam, sate kambing, sate kelinci. Yang paling ternama ya sate Madura yang bumbu, bahan, dan cita rasanya khas Madura asli tetapi Indonesia juga punya sate lilit khas Bali.

  • RENDANG

Berasal dari tanah Minangkabau sebut saja rendang.  Bahan dasarnya saja daging sapi yang digiling sampai halus, untuk menambah cita rasanya yang khas tak lupa menambahkan rempah atau bumbu racikan khusus. Dulunya rendang hanya bisa dijumpai saat hari raya idul fitri dan idul adha saja namun kini anda bisa menjumpainnya kapan saja di restoran maupun warung makan di Minang.

  • GADO-GADO

Saladnya orang Indonesia ya gado-gado sebutannya. Yang membuatnya spesial adalah  tambahan bumbu kacang serta taburan bawang goreng. Rasanya yang enak juga berasal dari sayuran segar seperti kol, tauge, mentimun, kacang panjang, kentang dan tak lupa juga telur matang. kalau orang sunda menyebutnya sebagai Lotek/karedok, bedanya hanya terletak pada sayuran yang dipakai.

  • NASGOR

Selanjutnya makanan Indonesia yang mendunia dan khas ditelinga adalah nasi goreng. Siapa sangka bahwa nasi goreng yang memakai bumbu sederhana berupa ulekan bawang putih, bawang merah, cabe, dan garam ini bakal menjadi makanan khas Indonesia yang mendunia. Nasi goreng rasanya lebih nikmat bila ditambahkan kecap asim dan manis (sesuai selera) kemudian bisa menambahkan daging yang sudah dicincang atau telur. Apalagi kalau sudah hampir matang ditambahkan dengan taburan bawang goreng so nyumi. Tambahkan sayuran seperti timun maupun tomat sebagai pelengkap

  • SOTO

Namanya juga makanan khas yang mendunia jadi tak ada salahnya bila soto Madura yang satu ini masuk kategori. Rasa kuahnya yang nendang dipadukan dengan perasan jeruk nipis yang segar mantab disantap bersamaan dengan nasi. Ada soto ayam ada pula soto daging, kuah bersantan maupun kuah bening semua tidak kalah enaknya.

  • TEMPE

Terakhir adalah tempe makanan khas Indonesia yang sudah mendunia. Terbuat dari kacang kedelai yang difermentasikan terlebih dahulu. Tempe adalah makanan bergizi karena mengandung protein yang baik untuk kesehatan tubuh. dari keenam menu makanan diatas, mana yang sering anda jumpai???

Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun