Mohon tunggu...
Paulus Tukan
Paulus Tukan Mohon Tunggu... Guru - Guru dan Pemerhati Pendidikan

Mengajar di SMA dan SMK Fransiskus 1 Jakarta Timur; Penulis buku pelajaran Bahasa Indonesia "Mahir Berbahasa Indonesia untuk SMA", Yudhistira.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi | Senandung Doa Membuka Tabir

15 April 2020   07:38 Diperbarui: 15 April 2020   07:48 204
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Pribadi

Pencipta segala

Tabir surya memancar di cakrawala

Bagai orkestra alami  tanpa pandu

Siul cicit burung seperti berlomba dan

Dari kejauhan berdendang suara-suara

Penyerumu dari bait-Mu yang suci

Mengumandangkan kebesaran-Mu.

Di hadapan kami

Kenisbian hari ini menganga.

Tawa, air mata kan merendai pengembaraan hari ini.  

Kami tidak kuasa menyangkal kan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun