Mohon tunggu...
Okto Klau
Okto Klau Mohon Tunggu... Wiraswasta - Penulis lepas

Menulis adalah mengabadikan pikiran

Selanjutnya

Tutup

Parenting Artikel Utama

5 Manfaat Apresiasi untuk Anak

26 Desember 2023   19:38 Diperbarui: 27 Desember 2023   11:07 756
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Memberi Apresiasi untuk Anak. Shutterstock via Kompas.com

Dengan memberi apresiasi kepadanya, rasa percaya diri di dalam diri anak akan bertumbuh semakin kuat.

Kedua, apresiasi membuat anak bahagia dan menghindarkannya dari stres.

Apa yang dilakukan anak, bila itu baik sebaiknya diberi apresiasi. Pujian sederhana yang diberikan kepadanya akan membuat dia bahagia dan menghilangkan stres.

Ketika memberikan apresiasi tentu saja anak akan merasa senang dan bahagia. Itu karena anak merasa bahwa usahanya dihargai dan terlebih mendapat perhatian dari orang-orang yang paling dekat dengannya.

Ketiga, apresiasi dapat memotivasi anak untuk belajar lebih giat lagi.

Seperti yang sudah dijelaskan, apresiasi dapat menjadikan anak percaya kepada kemampuan mereka untuk melakukan apa pun.


Ketika anak merasa bahwa orang tua bersemangat dengan apa yang dilakukan dan dicapai oleh anak, maka mereka memiliki kemauan yang besar untuk mencapai keinginannya.

Bila anak mempunyai prestasi di sekolah, apresiasi yang diberikan untuk prestasi di sekolah akan memotivasinya untuk belajar lebih giat lagi.

Keempat, apresiasi untuk anak dapat membangun semangat kemandirian pada anak.

Apresiasi dapat membantu anak menemukan diri mereka. Anak merasa bahwa mereka dapat dipercaya untuk melakukan sesuatu.

Hal ini membantu mereka untuk bisa mandiri dapat melakukan sesuatu tanpa tergantung kepada orang lain (orang tua).

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun