Mohon tunggu...
Nicole Nuryadin
Nicole Nuryadin Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Desain Interior Universitas Kristen Petra

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno Pilihan

4 Tips Ciptakan Rumah yang Hidup dan Berkarakter dengan Lamp Design

3 Desember 2021   15:27 Diperbarui: 3 Desember 2021   18:25 298
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

2. Pilihlah Ukuran dan Jenis Lampu Hias yang Sesuai dengan Besar Ruangan

 

Sumber: laurafelicity.co.uk
Sumber: laurafelicity.co.uk
Tentukan dulu luasan ruang yang akan kamu letakkan lampu hias. Pastikan kapasitas ruang tersebut proposional dengan ukuran lampu hias yang akan kamu pilih. Kamu bisa sesuaikan jenis lampu hias dengan ruangannya. 

* Ruang Tamu 

Kamu bisa pilih gunakan general lighting sebagai penerangan utama dan kombinasikan dengan accent lighting pada titiktitik tertentu.

 * Ruang keluarga

Disini akan terdapat banyak aktivitas keluarga. Pilihlah lampu seperti hanging lamp sebagai general lighting yang berukuran agak besar sebagai penerangan utama. Kombinasikan dengan indirect lighting di posisi tersembunyi antara dinding dan plafon. Dengan begitu cahaya akan lebih merata dan menimbulkan efek dramatis dan nyaman. 

* Ruang Makan 

Pada ruang makan, posisikan lampu pada titik meja sehingga lebih terfokus. Kamu dapat gunakan general lighting dengan jenis lampu seperti hanging lamp dengan variasi ketinggian untuk memberi efek yang dramatis. 

* Dapur 

Kamu dapat memilih lampu general lighting dan indirect lighting pada cabinet untuk cahaya yang lebih merata namun tidak menyilaukan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun