Mohon tunggu...
Ucro Bach
Ucro Bach Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

5 Lagu yang Sesuai untuk Destinasi Kamu

8 Mei 2017   15:22 Diperbarui: 12 Mei 2017   09:04 362
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Wisata. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Sekarang ini yang namanya traveling, rasanya kurang banget kalau sampai lupa bawa headset atau earphone. Ya, apalagi kalau bukan karena niatan mendengarkan musik sepanjang perjalanan.

Eh tapi nih ya, pasti pernah kan mengalami skenario berikut? Mendengarkan musik sepanjang perjalanan sambil duduk bersandar di jendela dengan tatapan ke luar. Lalu saat itu juga kamu pasti akan merasa seolah-olah jadi pemeran video klip musik yang sedang kamu dengarkan.

Entah kenapa, mendengarkan musik sambil melakukan sebuah perjalanan akan dengan mudah menambah mood dan juga bisa membuat perjalanan lebih berkesan. See, sekarang kita jadi tau kan pentingnya musik dalam perjalanan. 

Omong-omong soal musik dan traveling, musik yang dipilih pun menentukan feel yang dirasakan dalam perjalanan. Ngga mesti melulu mendengarkan musik favorit kamu kok.

Saat kamu menjelajahi daerah baru, justru akan lebih terasa petualangannya ketika kamu juga mendengarkan lagu yang baru. Jadi, ketika mendengar lagu tersebut di lain kesempatan, kamu akan teringat perjalanan kamu.

Setelah booking tiket hotel di Reservasi.com untuk dapetin banyak promo, kini saatnya kamu benahi playlist dengan lagu-lagu yang oke.


Sekarang, kita simak yuk deretan lagu recommended yang bisa dijadikan playlist kamu selama perjalanan. Dengarkan dan dijamin kamu akan merasa traveling yang lebih bermakna.

1. The Long And Winding Road - The Beatles

Lagu ini seolah-olah bisa membawa kamu kepada perasaan ketika melakukan perjalanan road trip yang memiliki jalur lurus dan seperti tak berujung. Jalanan sepi yang menghubungkan kota terpencil. Dari perbatasan satu hingga ke perbatasan lainnya.

Bisa banget dapet feel-nya selama kamu mendengarkan lagu ini ketika sedang menjelajah di dataran pedalaman Kalimantan dengan jalan yang bersisian langsung dengan sungai besar. Tidak hanya itu, tapi juga dipayungi dengan pohon-pohon yang menjulang tinggi.

Saat kamu dalam perjalanan dengan menggunakan jalur darat seperti mobil, bus, atau pun kereta, cocok sekali untuk mendengarkan musik ini. 

“The long and winding road that leads to your door

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun