Mohon tunggu...
Musa Hasyim
Musa Hasyim Mohon Tunggu... Penulis - M Musa Hasyim

Alumni Hubungan Internasional yang suka baca novel kritik sosial dan buku pengembangan diri. Sering menyukai sesuatu secara random.

Selanjutnya

Tutup

Hukum Pilihan

Membedah Isi Ceramah Habib Bahar bin Smith, Benarkah Melanggar Konstitusi?

20 Mei 2020   13:32 Diperbarui: 20 Mei 2020   13:31 7598
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tapi kalau secara tersirat, maka Habib Bahar tidak sepenuhnya salah. Mungkin kalau yang dimaksudkan adalah mereka susah dapat kerja dan penghasilan, maka itu memang terjadi. Nyatanya memang banyak PHK di mana-mana.

Keenam, kalimat penutup yang bikin mewek bagi pengikutnya, berikut kalimat pungkasan dari ceramah Habib Bahar:

"Saya ridha saya ikhlas, besok dipenjara lagi saudara-saudara. Oleh karenanya hadirin sekalian yang dimuliakan oleh Allah SWT, terus berjuang saya tak pernah kapok."

Kalimat di atas menjadi kenyataan karena memang Habib Bahar nyatanya di penjara lagi. Program asimilasi dibatalkan, Habib Bahar harus menghabiskan lebaran di bui lagi.

Sebenarnya selain ceramah, Habib Bahar juga melanggar amanat PSBB untuk tidak menggelar acara yang mengakibatkan kerumunan orang datang. Eh tapi bukannya mall dan pasar juga ramai, yah?  Kenapa mereka juga tidak dipenjara (kalau mereka dipenjara, penjara penuh dong?), duh jadi bingung! Mungkin benar Habib Bahar memang melanggar karena ujaran kebencian seperti yang saya utarakan di atas.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hukum Selengkapnya
Lihat Hukum Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun