Mohon tunggu...
Ibra Alfaroug
Ibra Alfaroug Mohon Tunggu... Petani - Dikenal Sebagai Negara Agraris, Namun Dunia Tani Kita Masih Saja Ironis

Buruh Tani (Buruh + Tani) di Tanah Milik Sendiri

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

Rumah Gadang Ciri Khas Bangunan Sumatra Barat

22 Maret 2021   06:51 Diperbarui: 22 Maret 2021   06:58 577
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Begitupun tahun 2018 dan 2019 berkunjung ke kota yang sama dalam kegiatan yang sama yakni prosesi wisuda. Jadi dihitung-hitung ada sekitar empat kali menapak kaki ditanah Minang. 

Perjalanan panjang saya nikmati dengan pemandangan alam dan kunjungan beberapa wisata yang kebetulan adalah agenda tambahan selain wisudah. Bersama para wali dan orangtua yang juga ikut menyertai.

Adapun enam titik wisata yang kami kunjungi disela waktu prosesi wisuda. Sebagai tambahan acara buat mahasiswa ataupun walinya.

Enam Titik Wisata Sumatera Barat, Kami Kunjungi

Danau Singkarak. Danau Singkarak adalah sebuah danau yang membentang di dua kabupaten yang terdapat di provinsi Sumatra Barat, Indonesia, yaitu kabupaten Solok dan kabupaten Tanah Datar. Danau ini memiliki luas 107,8 km² dan merupakan danau terluas kedua di pulau Sumatra setelah danau toba di Sumatra Utara.

backpackerjakarta.com
backpackerjakarta.com
Istana Basa/ Istana Pagaruyung. Istano Basa yang lebih terkenal dengan nama Istana Pagaruyung, adalah sebuah istana yang terletak di kecamatan Tanjung Emas, kota Batusangkar, kabupaten Tanah Datar, Sumatra Barat.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Lobang Jepang dan Jam Gadang. Tidak banyak yang tahu kalau sebenarnya Jam Gadang memiliki lorong bawah tanah. Lorong tersebut dibangun oleh para pekerja paksa alias romusha pada masa pendudukan Jepang sehingga disebut sebagai Lobang Jepang. Jika ditelusuri lebih dalam, lorong bawah tanah ini menuju ke Ngarai Sianok.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Jembatan Kelok Sembilan. Kelok Sembilan adalah ruas jalan berkelok yang terletak sekitar 30 km sebelah timur dari Kota Payakumbuh.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Pantai Carocok Painang. Pantai Carocok adalah sebuah objek wisata pantai yang terletak di sebelah barat Kota Painan, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatra Barat.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Masjid Raya Sumatera Barat. adalah masjid terbesar di Sumatra Barat yang terletak di Jalan Chatib Sulaiman, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang.

aminef.or.id
aminef.or.id
Penutup, secara pribadi dari beberapa objek yang saya amati baik kantor, sarana/fasilitas umum, dan bentuk bangunan yang ada. Ciri khas bentuk atap yang melengkung yang unik sebagai simbol yang sangat dilestarikan. Walau secara filosofis saya tidak mengetahui pemaknaan bentuk atap, saya yakin pasti ada makna yang tersirat. Bukan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun