Mohon tunggu...
Felix Tani
Felix Tani Mohon Tunggu... Ilmuwan - Sosiolog dan Storyteller Kaldera Toba

Memahami peristiwa dan fenomena sosial dari sudut pandang Sosiologi. Berkisah tentang ekologi manusia Kaldera Toba.

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

[Poltak #098] Terjebak di Dasar Air Terjun Situmurun

1 November 2022   21:51 Diperbarui: 2 November 2022   20:43 506
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Air terjun Situmurun Binangalom di Danau Toba (Foto: mohammad rifai zebua via facebook.com/Traveling Medan Com).

"Ayo, kita ke tao," ajak Buntora kepada para laenya, iparnya itu. Sambil menghisap ingusnya. Slap.

"Badia! Hisar! Ayo ke tao!" Buntora mengajak juga dua orang temannya ikut ke tao, danau.

Enam anak sebaya itu berlari menyusuri jalan tanah landai ke tao, danau, ke bibir teluk Binangalom.

"Tulang Juangsa! Mau kemana, tulang!" 

Buntora berteriak kepada seorang pemuda di anjungan sebuah kapal di pelabuhan.

"Tes mesin! Ke Situmurun!" 


Pemuda bernama Juangsa itu, kenek kapal, dan seorang lelaki paruh baya yang duduk di bilik kemudi baru selesai mereparasi mesin kapal.

"Kami boleh ikut, ya, tulang?" Kali ini Hisar yang memohon.

"Boleh! Ayo! Naik semua!"  

Keenam anak itu segera berlompatan naik ke lantai haluan kapal. 

"Bah, siapa pula teman-temanmu ini, Buntora?" Jurumudi kapal bertanya heran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun