Mohon tunggu...
Tentang Kalimalang
Tentang Kalimalang Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa IPB University

Saya adalah mahasiswa IPB University yang sedang mengambil jurusan yang berfokus di bidang Bisnis. Sejak saya duduk di bangku perkulaihan, saya tertarik dengan dunia bisnis pertanian. Sama halnya dengan motivasi saya masuk IPB yaitu karena orangtua saya adalah petani. Saya juga suka menulis dan berbagi iolmu yang saya miliki pada orang yang ada disekitar saya termasuk masyarakat

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Profil UMKM Desa Kalimalang, Kabupaten Ponorogo

6 September 2022   11:15 Diperbarui: 6 September 2022   11:57 1902
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Nomor telepon: 082221168512 (Bu Sri)

20. Roti Dwi Asih

Gambar 20 Roti Dwi Asih (Dokpri)
Gambar 20 Roti Dwi Asih (Dokpri)

Roti Dwi Asih merupakan salah satu UKM roti yang ada di Dukuh Sragi Lor, Desa Kalimalang, Kec. Sukorejo, Kab. Ponorogo. Roti Dwi Asih didirikan tahun 1996 oleh Ibu Sunarsih. Beliau memulai usaha rotinya dengan roti kukus. Selain roti kukus, kini roti yang ditawarkan cukup beragam, yaitu cake, bakery, roti goreng, hingga kue basah. Roti Dwi Asih sudah memiliki izin usaha yakni P-IRT dan SIUP, dan kini sedang memproses untuk Halal MUI. 

Setiap hari Roti Dwi Asih memproduksi 2000-2500 buah roti dengan beberapa jenis roti. Proses produksi roti dilakukan sejak pukul setengah 7 pagi sampai dengan setengah 5 sore. Roti tersebut kemudian diantarkan ke pasar selahung, balong, dan sekitaran Sukorejo setiap jam 11 malam untuk dititipkan kepada pedagang pasar. Harga yang diberikan untuk setiap buahnya yaitu 1000 rupiah. 

Contact Person


Nomor telepon: 082231081972 (Bu Sunarsih)

Fb: Roti Dwi Asih

21. Kaji Stempel

Gambar 21 Kaji Stempel (Dokpri)
Gambar 21 Kaji Stempel (Dokpri)

Kaji Stempel dirintis oleh Bapak Gunawan sejak tahun 2008, beliau biasanya membuat stempel, prasasti, nisan, akrilik, papan nama, plat nama, serta papan nama 3 dimensi. Harga dari tiap barang yang dibuat berbeda, mulai dari plat nomor dibandrol dengan harga Rp60.000-80.000, stempel kayu Rp30.000, stempel langsung dengan tinta Rp90.000, dan prasasti Rp125.000 dengan ukuran 30x40 cm. Kaji stempel memiliki media sosial berupa  facebook dan whatsapp untuk mempermudah komunikasi pada calon masyarakat sekaligus memasarkan kaji stempel. Kaji Reklame buka setiap jam 8 pagi dan tutup jam 16:30. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun