Mohon tunggu...
Mohammad Faiz Attoriq
Mohammad Faiz Attoriq Mohon Tunggu... Foto/Videografer - Kontributor lepas

Penghobi fotografi domisili Malang - Jawa Timur yang mulai jatuh hati dengan menulis, keduanya adalah cara bercerita yang baik karena bukan sebagai penutur yang baik.

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Tidak Baik untuk Umbar Kesalahan Pekerja Secara Terbuka

28 Februari 2023   06:03 Diperbarui: 28 Februari 2023   06:27 114
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mengumbar kesalahan pekerja secara terbuka di forum rapat evaluasi justru memiliki efek yang tidak baik. (Foto: Unsplash.com/Campaign Creators)

Dengan pengarahan personal inilah, pemilik lapangan kerja tidak ditinggal pekerjanya karena tidak enak dengan karakter pimpinan.

Memang berat untuk menjadi pimpinan karena tidak hanya kemampuan mengorganisasi, melainkan juga memahami perasaan pekerjanya.

Salah ucap atau tindakan sedikit, suatu tempat kerja akan kehilangan para pekerjanya karena tidak nyaman dengan bos mereka.

Sebagai pemilik lapangan kerja, sangat haram untuk suka menghakimi pekerjanya tanpa harus menyakiti perasaannya.

Karena lingkungan kerja yang nyaman belum tentu membuat pekerjanya betah jika pimpinannya dinilai tidak pernah bisa menjaga perasaan pekerjanya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun