Mohon tunggu...
Maulana Yusup
Maulana Yusup Mohon Tunggu... Guru - Guru

Hobi Berolahraga, Mengajar, Merawat Tumbuhan dan melestarikan bakat dan minat anak disekolah

Selanjutnya

Tutup

Olahraga

RPP PJOK Berdiferensiasi

4 Juni 2023   17:15 Diperbarui: 4 Juni 2023   17:18 2369
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Olahraga. Sumber ilustrasi: FREEPIK

 

TUGAS 

Pendampingan 4

"RPP Diferensiasi dan Pembelajaran Sosial Emosiaonal"

Oleh :

Maulana Yusup, M.Pd


SMKN 14 GARUT

 

 

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Diferensiasi dan Pembelajaran Sosial, Emosional - LURING 

Satuan Pendidikan                    : SMK Negeri 14 Garut

Mata Pelajaran                         : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan 

Kelas / Semester                        : X / I (Ganjil)

Tahun Pelajaran                       : 2022/2023

Materi Pokok                            :            SoftBall 

Alokasi Waktu                           : 1 Kali Pertemuan (3 x 45 Menit)

 

 Kompetensi Inti

  • KI-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional".

  • KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

  • KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
  •  
  • Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar

Indikator

3.2 Menganalisis keterampilan gerak salah satu permainan bola kecil untuk menghasilkan koordinasi gerak yang baik*

3.2.1. Menganalisis keterampilan Permainan bola kecil melalui permainan soft ball

4.2 Mempraktikkan hasil analisis keterampilan gerak salah satu permainan bola kecil untuk menghasilkan koordinasi gerak yang baik 

4.2.1. Mempraktikkan keterampilan permainan bola kecil melalui permainan soft ball


  • Tujuan Pembelajaran

  • Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat:
  • Melalui pembelajaran PJBL dengan metode diskusi kelompok peserta didik dan guru (4Cs) dapat menumbuhkan sikap berdoa, disiplin, Kerjasama, tanggung jawab dan percaya diri selama mengikuti kegiatan pembelajaran dengan baik dan benar. (A3)
  • Peserta didik menganalisis (C4) teknik melempar dan menangkap bola, melempar dan menangkap bola lemparan bawah, menangkap bola lemparan bawah, lemparan sajian (Pitching), memukul menggunakan stick, berlali menuju base, serta sliding dengan baik dan benar. Melalui pembelajaran PJBL dengan metode diskusi kelompok peserta didik dan guru (4Cs) dan pememanfaatan smarfhone dalam kegiatan LKPD.

  • Melalui pembelajaran PJBL dengan metode diskusi kelompok peserta didik dan guru (4Cs) dan pememanfaatan smarfhone dalam kegiatan LKPD Peserta didik merancang (C6) gerakan teknik melempar dan menangkap bola, melempar dan menangkap bola lemparan bawah, menangkap bola lemparan bawah, lemparan sajian (Pitching), memukul menggunakan stick, berlali menuju base, serta sliding. Sendiri dan teman -- teman kelompoknya dengan kerjasama dan tanggung jawab.

  • Melalui pembelajaran PJBL dengan metode diskusi kelompok peserta didik dan guru (4Cs) dan pememanfaatan smarfhone dalam kegiatan LKPD Peserta didik dapat memperaktikan (P3) latihan teknik melempar dan menangkap bola, melempar dan menangkap bola lemparan bawah, menangkap bola lemparan bawah, lemparan sajian (Pitching), memukul menggunakan stick, berlali menuju base, serta sliding pada permainan Softball dengan disiplin dan percaya diri. (KARAKTER)

  • Melalui pembelajaran PJBL dengan metode diskusi kelompok peserta didik dan guru (4Cs) dan pememanfaatan smarfhone dalam kegiatan LKPD Peserta didik mampu menciptakan (P5) video pembelajaran softball teknik melempar dan menangkap bola, melempar dan menangkap bola lemparan bawah, menangkap bola lemparan bawah, lemparan sajian (Pitching), memukul menggunakan stick, berlali menuju base, serta sliding dengan semangat dan percaya diri. (KARAKTER)

  • PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER (PPK)
  • Religiusitas
  • Nasionalis
  • Kemandirian
  • Tanggung Jawab
  • Kejujuran
  • Gotong Royong
  •  
  • Materi Pembelajaran

Teknik dasar Softball :

  • Teknik Melempar
  • Teknik Menangkap
  • Teknik Memukul
  • Teknik Berlari dan Sliding

 

Prosedur :

  • teknik melempar dan menangkap bola,
  • melempar dan menangkap bola lemparan bawah,
  • menangkap bola lemparan bawah,
  • lemparan sajian (Pitching),
  • memukul menggunakan stick,
  • berlali menuju base, serta
  • sliding

 

  • Model dan Metode Pembelajaran 
  • Model Project Based Learning.
  • Pendekatan Demonstrasi.
  • Pendekatan Latihan.
  • Pendekatan TPACK
  • Metode Tanya Jawab, Diskusi, Latihan dan  Penugasan.

  •  
  • Media, Alat, Bahan 
  • Media :
  • Mengidentifikasikan video pembelajaran dari youtube  gerakan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding.

Gambar- gambar gerakan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding.

WA Grup, Classroom

Lembar penilaian

Alat/Bahan :

Pluit, bola, stick pemukul

Penggaris, spidol, papan tulis

Laptop & infocus

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

  

1.

Pertemuan Ke-1 (2 x 45 Menit)

Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)

Guru :

Orientasi

1

Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan syukur kepada Tuhan YME dan berdoa  untuk  memulai pembelajaran, Doa dipimpin oleh peserta didik yang datang/masuk paling awal (Menghargai kedisiplinan peserta didik/PPK)

2

Guru memberikan penguatan memahami perasaan murid dengan roda emosi (Menempelkan suasa hatinya masing masing apakah sedang bahagia, marah, sakit) serta setelah itu meberikan semangat berupa Yel yel Sekolah dan PJOK (Kesadaran Diri memahami perasaan)

3

Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin, dan komitmen 

4

Siswa menyanyikan lagu Bagimu Negeri (PPK)   dan mendengarkan penjelasan guru tentang pentingnya menanamkan rasa Nasionalisme (PPK)

5

Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik  dalam mengawali kegiatan pembelajaran. Dengan menggunakan alunan musik yang diiringi panduan suara dari guru untuk menenangkan fikiran/emosi setiap siswa agar lebih siap dalam belajar (Mindfulness, kesadaran diri). (Majemen diri, mengelola emosi dan fikiran)

6

Guru menanyakan terkait materi yang diajarkan sebelumnya dan yang akan dipelajari

saat ini

7

Permianan Pemanasan : "Bola Panas" (Kesadaran Sosial)

 

Aperpepsi

1

Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik dengan materi/tema/kegiatan sebelumnya

2

Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

3

Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.

Motivasi

1

Memberikan gambaran tentang manfaat gerak dasar Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding.

2

Apabila materi projek ini kerjakan  dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik, maka peserta didik diharapkan dapat menjelaskan tentang materi : Tahapan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding. 

3

Pemberian Acuan

1

Menyampaikan kompetensi inti, kompetensi dasar, Indikator Pencapaian Kompetensi, dan tujuan pembelajaran.

2

Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar  sesuai dengan langkah-langkah pembelajaran.

3

FASE 1

Guru Memberikan penguatan motivasi kepada peserta didik untuk lebih siap dan percaya diri (PPK) dalam mempelajari materi tersebut.

FASE 1, 

PEMBERIAN PERTANYAAN ESENSIAL

  • Guru dan peserta didik bersama-sama (4CS) mengamati beberapa tayanggan video (ICT) penerapan Pembelajran Softball yang disipakan dari youtube, baik itu latihan dan cara permainannya.   
  • Peserta didik dengan guru berdiskusi (4CS)  dan melakukan tanya jawab terkait video tersebut. (Keterampilan Sosial dan Berelasi)
  • Guru menyampaikan beberapa pertantaan menantang:
  • Apakah kalian bisa menganalis?
  • Kalian tahu bagaimana caranya?
  • Apakah sebelum membuat video tersebut kita perlu menggunakan latihan dahulu?
  • Perlengkapan apa yang harus di persiapkan?
  • Bisakah kalian membuatnya dalam kerja kelompok yang baik?
  • Guru mendefinisikan dan mengorganisasikan proses belajar yang akan dilakukan.
  • (Diferensiasi Proses)

4

Pembagian kelompok belajar dan LKPD.

# Guru memberikan teks bacaan dan gambar terkait.Selain itu, guru juga memberikan video-video tentang materi terkait yang dipelajari. (diferensiasi konten)

Kegiatan Inti ( 60 Menit )

Sintak Model Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran

FASE 2

FASE 2,

PENYUSUNAN RENCANA PROJECT

  • Peserta didik dan guru berdiskusi (4CS) dalam memahami pedoman penyusunan project yang tertuang dalam LKPD. (Keterampilan Sosial dan Berelasi)
  • Setiap kelompok mulai menyusun project dengan menentukan Gerak -- gerak yang akan dibuwat.

Melalui tayangan PPT (ICT)  Guru memberi penguatan materi dan Unsur Penting dalam Permainan Softball, untuk mempermudah Kelompok Peserta didik dalam Menyusun Rencana Project. (Diferensiasi Proses)

FASE 3

FASE 3, 

PENYUSUNAN JADWAL

  • Peserta didik bersama kelompoknya (4Cs) diarahkan untuk menyusun timeline jadwal pembuatan projecnya agar mudah direncanakan. (timeline project ada pada LKPD Activity 1). 
  • Peserta didik dan kelompok mengexplorasi (4Cs) dan mengerjakan project sesuai dengan timeline yang telah di buat dengan menggunakan bantuan Fasilitas Lab Komputer/Internet. (ICT) serta perlengkapan olaraga softball  yang ada disekolah atau hasil modivikasi sendiri . (panduan project ada pada LKPD -- Ketrampilan sosial dan ketrampilan berelasi). 

 

FASE 4

FASE 4, 

MONITORING KEMAJUAN PROYEK

  • Setiap Anggota Kelompok Peserta didik (4Cs) bertanggung jawab satu sama lain untuk melakukan monitoring terhadap aktivitas selama menyelesaikan proyek dengan Cermat dan Percaya diri (PPK). 
  • Guru melakukan monitoring dan menfasilitasi peserta didik pada setiap proses dan berperan menjadi mentor bagi aktivitas peserta didik.

       (Diferensiasi Proses)  (Ketrampilan sosial dan ketrampilan berelasi).

FASE 5

  • FASE 5, 
  • PENGUJIAN DAN PENILAIAN HASIL 
  • Peserta didik bersama Kelompoknya (4Cs)  melakukan penilaian satu sama lain terkait Tahapan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding.  dari hasil Project Kelompok Lain secara Random dengan Cermat, Percaya diri dan Bertanggung Jawab (PPK). (Pengambilan Keputusan Yang bertanggung jawab)
  • Perwakilan kelompok peserta didik mepresentasikan hasil projectnya dengan Percaya diri (PPK). 
  •       (Pengambilan Keputusan Yang bertanggung jawab)
  • Peserta didik bersama Kelompoknya (4Cs)  Mengumpulkan hasil Project.
  • (Pengambilan Keputusan Yang bertanggung jawab)

Catatan : Selama pembelajaran  Tahapan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding. Pada saat Permainan SOftball berlangsung, guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap: disiplin, kerjasama, rasa percaya diri.

Kegiatan Penutup (15 Menit)

Peserta didik :

  • FASE 6, 
  • EVALUASI PENGALAMAN
  • Peserta didik bersama-sama guru merefleksi (4Cs)       kegiatan dan target yang dicapai.
  • Peserta didik bersama guru membuat  kesimpulan (4Cs) tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru saja dilakukan.
  • Peserta didik menyampaikan kesulitan (4Cs)  yang mereka hadapi saat pembelajaran di dalam kelas dan dilapangan pada Tahapan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding. (Kesadaran Diri)
  • Menanyakan bagaimana perasaan peserta didik (4Cs) selama mengikuti kegiatan pembelajaran dengan menggunakan PJBL meminta satu atau dua perwakilan peserta didik menyampaikan (4Cs)  secara langsung.
  • Memberikan apreseasi (PPK) pada peserta didik. (Manajemen diri)
  • Memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik.
  • Memberikan penugasan pembuatan video pembelajaran Tahapan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding. Pada pembelajaran Softball, untuk di presentasikan pada pertemuan berikutnya.
  • (diferensiasi produk)
  • Guru dan peserta didik melakukan pendinginan (Cooling Down).
  • Guru menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
  • Guru mengajak peserta didik untuk berdoa (PPK)  sebelum kelas berakhir.
  • Peserta didik dan guru mengucapkan salam perpisahan dan Tos Bersama Sebagai Penghargaan Pembelajaran Hari ini (PPK). (Keterampilan Berelasi)
  •  

  •  

Catatan Kepala Sekolah

................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

  •  
  • Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
  • Teknik Penilaian (terlampir)
  • Sikap
  • Penilaian Observasi
  • Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap

  • Nama                  : ............................
  • Kelas                   : ......................
  • Nomor Siswa      :...............
    • No
    • Nama Siswa
    • Aspek Perilaku yang Dinilai
    • Jumlah
    • 1
    • 2
    • 3
    • 4
    • 1
    • Disiplin





    • 2
    • Kerja sama





    • 3
    • Tanggung Jawab





    • 4
    • Percaya Diri





    • Skor yang diperoleh
    • 16
    • Skor Maksimal
    • 16

    •  
    •  
    •  
    • Kriteria penskoran
      • No
      • Aspek Prilaku
      • Skor
      • 1
      • Disiplin
      •  
      •  
      • Masuk kelas tepat waktu
      • Skor 1 jika memenuhi 1 indikator
      • Memakai baju olahraga sesuai tata tertib
      • Skor 2 jika memenuhi 2 indikator
      • Tertib dalam mengikuti pembelajaran
      • Skor 3 jika memenuhi 3 indikator
      • Mengikuti praktikum sesuai dengan langkah yang ditetapkan
      • Skor 4 jika memenuhi 4 indikator
      • 2
      • Kerja sama
      •  
      •  
      • Terlibat aktif dalam bekerja kelompok
      • Skor 1 jika memenuhi 1 indikator
      • Kesediaan melakukan tugas sesuai kesepakatan
      • Skor 2 jika memenuhi 2 indikator
      • Bersediamembantuorang lain dalam satu kelompok yang mengalami kesulitan
      • Skor 3 jika memenuhi 3 indikator
      • Rela berkorban untukteman lain
      • Skor 4 jika memenuhi 4 indikator
      • 3
      • Tanggung Jawab
      •  
      •  
      • Melaksanakan tugas secara sungguh-sungguh
      • Skor 1 jika memenuhi 1 indikator
      • Bertanggung jawab terhadap setiap perbuatan
      • Skor 2 jika memenuhi 2 indikator
      • Menyelesaikan tugas sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan
      • Skor 3 jika memenuhi 3 indikator
      • Mengerjakan tugas kelompok secara bersama-sama
      • Skor 4 jika memenuhi 4 indikator
      • 4
      • Percaya Diri
      •  
      •  
      • Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-ragu
      • Skor 1 jika memenuhi 1 indikator
      • Tidak mudah putus asa
      • Skor 2 jika memenuhi 2 indikator
      • Berani presentasi di depan kelas
      • Skor 3 jika memenuhi 3 indikator
      • Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan.
      • Skor 4 jika memenuhi 4 indikator

      • P  = F / N x 100 =  16 : 16 x 100 = 100
      • Keterangan :
      • P        = Nilai Sikap
      • F        = Skor yangh diperoleh
      • N       = Skor maksimal

      • Penilaian Diri
      • Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari guru kepada peserta didik, maka peserta didik diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya sendiri. Namun agar penilaian tetap bersifat objektif, maka guru hendaknya menjelaskan terlebih dahulu tujuan dari penilaian diri ini, menentukan kompetensi yang akan dinilai, kemudian menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan, dan merumuskan format penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya disiapkan oleh guru terlebih dahulu. Berikut Contoh format penilaian :
        • No
        • Pernyataan
        • 1
        • 2
        • 3
        • 4
        • Jumlah Skor
        • Skor Sikap
        • Kode Nilai
        • 1
        • Selama diskusi, saya ikut serta mengusulkan ide/gagasan.







        • 2
        • Ketika kami berdiskusi, setiap anggota mendapatkan kesempatan untuk berbicara.




        • 3
        • Saya ikut serta dalam membuat kesimpulan hasil diskusi kelompok.




        • 4
        • ...




        •  
        • Catatan :
        • 1.     Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
        • 4      = Sangat Baik
        • 3      = Baik
        • 2      = Cukup
        • 1      = Kurang
        • 2.     Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 4 x 4 = 16
        • 3.     Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 16 : 4 = 4
        • 4.     Kode nilai / predikat :
        • 3,01 -- 4,00 = Sangat Baik (SB)
        • 2,01 -- 3,00 = Baik (B)
        • 1,01 -- 2,00  = Cukup (C)
        • 00,00 -- 1,00 = Kurang (K)
        •  
        • Penilaian Teman Sebaya
        • Penilaian ini dilakukan dengan meminta peserta didik untuk menilai temannya sendiri. Sama halnya dengan penilaian hendaknya guru telah menjelaskan maksud dan tujuan penilaian, membuat kriteria penilaian, dan juga menentukan format penilaiannya. Berikut Contoh format penilaian teman sebaya :

        • Nama yang diamati               : .............................................
        • Pengamat                               : .............................................

        •   
          • No
          • Pernyataan
          • 1
          • 2
          • 3
          • 4
          • Jumlah Skor
          • Skor Sikap
          • Kode Nilai
          • 1
          • Mau menerima pendapat teman.







          • 2
          • Memberikan solusi terhadap permasalahan.




          • 3
          • Memaksakan pendapat sendiri kepada anggota kelompok.




          • 4
          • Marah saat diberi kritik.










          •  
          •  
          •  


          • Catatan :
          • 1.     Aspek perilaku dinilai dengan kriteria:
          • 4      = Sangat Baik
          • 3      = Baik
          • 2      = Cukup
          • 1      = Kurang
          • 2.     Skor maksimal = jumlah sikap yang dinilai dikalikan jumlah kriteria = 4 x 4 = 16
          • 3.     Skor sikap = jumlah skor dibagi jumlah sikap yang dinilai = 16 : 4 = 4
          • 4.     Kode nilai / predikat :
          • 3,01 -- 4,00 = Sangat Baik (SB)
          • 2,01 -- 3,00 = Baik (B)
          • 1,01 -- 2,00  = Cukup (C)
          • 00,00 -- 1,00 = Kurang (K)

          • Pengetahuan
        • a. Teknik Penilaian: Ujian Tulis

          b. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran

          a. Soal ujian tulis

          Nama : .........................................................

          Kelas : .........................................................

          No.

          Aspek dan Soal Uji Tulis

          Skor yang diperoleh

          Jumlah

          1

          2

          3

          4

          1

          Uraikan analisis gerak dasar/sikap awal  teknik

           

           

           

           

           

          • melempar

           

           

           

           

           

          • menangkap

           

           

           

           

           

          • memukul

           

           

           

           

           

          • Sliding

           

           

           

           

           

          2

          Coba koreksi tiga kesalahan sendiri dalam melakukan praktek Tahapan Teknik Melempar, Teknik Menangkap, Teknik Memukul, Teknik Berlari dan Sliding.

           

           

           

           

           

          3

           

           

          Bagaimanakah mengkreasi gerak memukul dan berlari?

           

           

           

           

           

          4

          Bagaimanakah variasi dan kombinasi gerak berlari dan menangkap serta sliding?

           

           

           

           

           

          5

          Gerakan yang tadi dipelajari, manakah gerakan yang paling sulit dan gerakan yang paling mudah?

           

           

           

           

           

          Skor yang diperoleh

           

          Skor Maksimal 

           

          Pedoman penskoran

          Keterangan :

          Skor 4        : Jawaban diuraikan dengan lengkap dan benar

          Skor 3        : Jawaban diuraikan dengan  benar namun belum lengkap    

          Skor 2        : Jawaban diuraikan dengan benar

          Skor 1        : Jawaban kurang benar.

          • Rumus penskoran
        • P = F / N x 100 =  16 : 16 x 100 = 100
        • Keterangan :
        • P                 = Nilai Sikap
        • F                 = Skor yangh diperoleh
      • N                 = Skor maksimal

        • Teknik Penilaian: Project
      •         Nama Project                       : ......................................

           Nama Kelompok                  : ......................................

           Kelas                                    :  .......................................

           Tanggal pengumpulan         :  .......................................

        Rubik Penskoran

        • No
        • Aspek Sikap
        • Nilai Sikap
        • Jumlah
        • 1
        • 2
        • 3
        • 4

        1

        Perencanaan






        2

        Proses Pembuatan






        3

        • Alat dan Bahan





        4

        • Hasil produk





        5

        • Ketepatan waktu pengumpulan





        • Skor yang diperoleh

        • Skor Maksimal
        • 24



        • PedoPedoman Penskoran
        •  
          • Tahapan project
          • Skor
          • 1
          • 2
          • 3
          • 4
          • Perencanaan

          Perencanaan tidak jelas dan tidak memuat aspek-aspek perencanaan

          Perencanaan kurang jelas dan memuat sedikit aspek-aspek perencanaan

          Perencanaan jelas namun ada aspek perencanaan yang belum tertuang

          Perencanaan jelas dan seluruh aspek perencanaan tertuang jelas

          Proses Pembuatan

          Ide dan bentuk latihan tidak variatif, sistematis dan kontekstual

          Ide dan bentuk latihan variatif namun tidak sistematis dan kontekstual

          Ide dan bentuk latihan variatif dan sistematis namun tidak kontekstual

          Ide dan bentuk latihan variatif, sistematis dan kontekstual

          • Alat dan Bahan

          Sumber daya yang diperlukan tidak dipaparkan jelas dan rinci

          Sedikit sumber daya yang diperlukan telah dipaparkan namun kurang jelas

          Sumber daya yang diperlukan dipaparkan lengkap namun ada sebagian tidak jelas

          Sumber daya yang diperlukan dipaparkan lengkap dan jelas

          • Hasil produk
          • Tahapan pelaksanaa gerak tidak jelas
          • Tahapan pelaksanaan gerak jelas namun tidak sistematis
          • Tahapan pelaksanaan gerak sistematis namun menggunakan kata operasional yang tidak tepat.
          • Tahapan pelaksanaan gerak dijabarkan secara jelas, dan sistematis menggunakan kata operasional yang tepat
          • Ketepatan waktu pengumpulan
          • Pengumpulan Projek telat 5-6 hari
          • Pengumpulan Projek telat 3-4 hari
          • Pengumpulan Projek telat 1-2 hari
          • Pengumpulan Projek tepat waktu


          • Catatan :

            • Produk yang dibuat adalah video mempraktekkan program latihan yang sudah dibuat
            • Produk yang dibuat merupakan tugas kelompok.
            • Aspek yang dinilai disesuaikan dengan jenis produk yang dibuat
            • Skor diberikan tergantung dari ketepatan dan kelengkapan materi yang disajikan.  Semakin lengkap dan tepat, semakin tinggi perolehan skor.
            • Projek dikumpulkan 1 minggu setelah tanggal penugasan.
          •                   Rumus Penskoran :

                                                          Jumlah skor yang diperoleh

                                  Penilaian Proses =                                                     x 100

                                                                           Jumlah skor maksimal

                                                                      =   x 100 = 80

            Keterampilan

            • Penilaian Unjuk Kerja
            • Contoh instrumen penilaian unjuk kerja dapat dilihat pada instrumen penilaian ujian keterampilan berbicara sebagai berikut:

            • Rubrik Penilaian keterampilan 
            • Nama                  : ............................
            • Kelas                   : ......................
            • Nomor Siswa      :...............
            •  
          • No

            Aspek yang Dinilai

            Skor yang diperoleh

            Jumlah

            1

            2

            3

            4

            1

            Sikap Awal :

            • Melempar
            • Menangkap
            • Memukul
            • Sliding

            2

            Sikap inti :

            • Melempar
            • Menangkap
            • Memukul
            • Sliding

            3

            Sikap akhir :

            • Melempar
            • Menangkap
            • Memukul
            • Sliding

            4

            Variasi dan Kombinasi melepar dan sliding.

            Sekor Maksimal

            52


          • Penskoran

            • Skor 4 jika melakukan 4 kriteria
            • Skor 3 jika melakukan 3 kriteria.
            • Skor 2 jika melakukan 2 kriteria.
            • Skor 1 jika melakukan 1 kriteria.
          • Rumus penilaian

            • P = F / N x 100 =  16 : 16 x 100 = 100
            • Keterangan :
            • P                 = Nilai Sikap
            • F                 = Skor yangh diperoleh
            • N                 = Skor maksimal


            • Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
            • Remedial
          • Bagi peserta didik yang belum memenuhi kriteria ketuntasan minimal (KKM), maka guru bisa memberikan soal tambahan misalnya sebagai berikut :

            • Praktikan gerakan Kuda-kuda, memukul, menendang dan menangkis!
            • Setelah mempelajari dan memperaktika, peserta didik diharapkan bisa menciptakan gerakan variasi dan kombinasi gerakan yang dipelajari!
            • Gerakan yang tadi dipelajari, manakah gerakan yang paling sulit dan gerakan yang paling mudah serta yang paling dominan dalam melakukan penyerangan?

            • CONTOH PROGRAM REMIDI
            • Sekolah                             :                                      .....................................................
            • Kelas/Semester                 :                                      .....................................................
            • Mata Pelajaran                  :                                      .....................................................
            • Ulangan Harian Ke           :                                      .....................................................
            • Tanggal Ulangan Harian  :                                      .....................................................
            • Bentuk Ulangan Harian    :                                      .....................................................
            • Materi Ulangan Harian     :                                      .....................................................
            • (KD / Indikator)                :                                      .....................................................
            • KKM                                 :                                      .....................................................

              • No
              • Nama Peserta Didik
              • Nilai Ulangan
              • Indikator yang Belum Dikuasai
              • Bentuk Tindakan Remedial
              • Nilai Setelah Remedial
              • Keterangan
              • 1






              • 2






              • 3






              • 4






              • dst







              • Pengayaan
            • Guru memberikan nasihat agar tetap rendah hati, karena telah mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal). Guru memberikan soal pengayaan sebagai berikut :

              • Membaca buku-buku tentang kelanjutan materi pencak silat disemester selanjutnya.
              • Mencari informasi secara online tentang pencak silat tentang gerakan lanjutan serta pertandingan resmi.
              • Mengamati langsung tentang Nilai-nilai Pancasila dalam kerangka praktik penyelenggaraan pemerintahan Negara yang ada di lingkungan sekitar.
            •  

              Catatan Kepala Sekolah

              ................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................................

               

              LEMBAR PENILAIAN PESERTA DIDIK (LKPD)    

              PENILAIAN PROJEK

              Nama Projek                       : ......................................

              Nama Kelompok                : ......................................

              Kelas                                  : .......................................

              Tanggal pengumpulan       : .......................................

              Rubik penskoran

              No

              Aspek

              Skor

              1

              2

              3

              4

              1

              Perencanaan

              2

              Proses Pembuatan

              3

              • Alat dan Bahan

              4

              • Hasil produk

              5

              • Ketepatan waktu pengumpulan

              Total skor

               

               

               

               

               


              • Pedoman penskoran

                • Tahapan project
                • Skor
                • 1
                • 2
                • 3
                • 4
                • Perencanaan

                Perencanaan tidak jelas dan tidak memuat aspek-aspek perencanaan

                Perencanaan kurang jelas dan memuat sedikit aspek-aspek perencanaan

                Perencanaan jelas namun ada aspek perencanaan yang belum tertuang

                Perencanaan jelas dan seluruh aspek perencanaan tertuang jelas

                Proses Pembuatan

                Ide dan bentuk latihan tidak variatif, sistematis dan kontekstual

                Ide dan bentuk latihan variatif namun tidak sistematis dan kontekstual

                Ide dan bentuk latihan variatif dan sistematis namun tidak kontekstual

                Ide dan bentuk latihan variatif, sistematis dan kontekstual

                • Alat dan Bahan

                Sumber daya yang diperlukan tidak dipaparkan jelas dan rinci

                Sedikit sumber daya yang diperlukan telah dipaparkan namun kurang jelas

                Sumber daya yang diperlukan dipaparkan lengkap namun ada sebagian tidak jelas

                Sumber daya yang diperlukan dipaparkan lengkap dan jelas

                • Hasil produk
                • Tahapan pelaksanaa gerak tidak jelas
                • Tahapan pelaksanaan gerak jelas namun tidak sistematis
                • Tahapan pelaksanaan gerak sistematis namun menggunakan kata operasional yang tidak tepat.
                • Tahapan pelaksanaan gerak dijabarkan secara jelas, dan sistematis menggunakan kata operasional yang tepat
                • Ketepatan waktu pengumpulan
                • Pengumpulan Projek telat 5-6 hari
                • Pengumpulan Projek telat 3-4 hari
                • Pengumpulan Projek telat 1-2 hari
                • Pengumpulan Projek tepat waktu

                •  
                •  
                •  
                • Catatan :

                  • Produk yang dibuat adalah video mempraktekkan pola rangkaian gerak sikap lilin.
                  • Produk yang dibuat merupakan tugas kelompok.
                  • Aspek yang dinilai disesuaikan dengan jenis produk yang dibuat
                  • Skor diberikan tergantung dari ketepatan dan kelengkapan materi yang disajikan. Semakin lengkap dan tepat , semakin tinggi perolehan skor.
                  • Projek dikumpulkan 1 minggu setelah  tanggal penugasan.
                  • Rumus Penskoran
                  • P = F / N x 100 =  16 : 16 x 100 = 100
                  • Keterangan :
                  • P                 = Nilai Sikap
                  • F                 = Skor yangh diperoleh
                  • N                 = S
                     
                     
                     
                     
                     
                     
                     

HALAMAN :
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun