Mohon tunggu...
Marius Gunawan
Marius Gunawan Mohon Tunggu... Profesional

Tulisan sebagai keber-ada-an diri dan ekspresi hati

Selanjutnya

Tutup

Politik Pilihan

Joget DPR: Simbol Ekspresi atau Neon Lamp Insentif?

19 Agustus 2025   19:21 Diperbarui: 19 Agustus 2025   19:21 161
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Joget anggota DPR di sidang MPR (detik.com)

Atau seperti kata Stoic:

> "We suffer more often in imagination than in reality."
--- Seneca

Publik tidak menari, mereka memperjuangkan realita: kenaikan harga pangan, sulitnya akses perumahan, dan harapan agar wakilnya merespons---bukan selebrasi.

Joget anggota DPR itu mungkin spontan---atau mungkin tidak. Tapi tanpa usaha memperbaiki kepercayaan dan tindakan nyata yang membumi, joget hanyalah simbol keganjilan: ketika rakyat lelah, wakil rakyat berdansa.

Pada akhirnya, rakyat tidak butuh koreografi menjelang pemilu. Mereka butuh rekonstruksi kepercayaan dan pembuktian bahwa wakil mereka memang layak berjalan bersama, bukan menari sendiri.***MG

Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun