Mohon tunggu...
Abi Wihan
Abi Wihan Mohon Tunggu... Guru - Teacher

A Great Teacher is Inspiring

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Mimpi yang Terjaga di Hari Libur

5 Mei 2024   07:11 Diperbarui: 5 Mei 2024   07:24 149
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Mimpi yang Terjaga di Hari Libur 

Oleh: Abi Wihan


Hari minggu datang kembali,

Saatnya aku menikmati libur bersama keluarga,

Tak ingin lagi kehilangan momen bahagia


Setelah liburan minggu lalu tergadai


Di tengah senyum dan canda tawa bahagia,

Terlihat  pemandangan yang mengharukan

Seorang anak kecil dengan wajah lesu,

Berjuang mencari nafkah, di hari yang seharusnya untuk bermain


Hatiku sangat terenyuh melihatnya,

Ia berjuang di usia yang masih belia,

Dia tak seperti anak-anak lain yang riang gembira,

Dimatanya terpancar kegigihan, di hatinya ada mimpi.


Ternyata anak kecil itu adalah muridku,

Semangatnya mengajarkan arti kehidupan, 

Berani berjuang menghadapi tantangan,

Di setiap langkah kecilnya terselip cita-cita yang besar,

Aceh Tamiang, 05 Mei 2024

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun