Mohon tunggu...
Maria Da Costa
Maria Da Costa Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Just be yourself

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Tips Mengetahui Akurasi Berita Jurnalisme Multimedia di Media Sosial

25 Oktober 2021   13:27 Diperbarui: 25 Oktober 2021   17:43 475
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain itu, Anda juga dapat menggunakan tips pertama yaitu mengecek sumber asli gambar atau video agar mengetahui apakah foto atau video dalam berita sudah benar-benar tepat dan sesuai dengan isi dan judul berita.

4. Mencermati alamas situs web. 

Tips ini merupakan tips tambahan yang sangat penting untuk dicermati oleh para pengguna media sosial.

Para pengguna media sosial perlu meneliti apakan akun media sosial tersebut resmi atau tidak. Caranya yaitu, Anda hanya perlu mengetik nama akun media di kolom data pers dan Anda dapat mengetahui status media yang Anda konsumsi berdasarkan standar Dewan Pers.

Selain itu, para pengguna media sosial juga dapat mengecek media sosial yang menyebarkan berita tersebut palsu atau tidak, dengan melihat unggahan history-nya, biodata akun, umur akun, adanya akun lain di platform berbeda, atau bisa juga dengan langsung menghubungi pemilik akun.

Oleh karena itu, penting bagi para pengguna media sosial untuk tidak langsung mempercayai berita yang dibaca. Kita perlu mengetahui tips-tips akurasi berita di media sosial.


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun