Mohon tunggu...
Irma Tri Handayani
Irma Tri Handayani Mohon Tunggu... Guru - Ibunya Lalaki Langit,Miyuni Kembang, dan Satria Wicaksana

Ibunya Lalaki Langit ,Miyuni Kembang,dan Satria Wicaksana serta Seorang Penulis berdaster

Selanjutnya

Tutup

Parenting Pilihan

6 Hal Ini Saya Lakukan agar Anak-Anak Aman Gunakan Manfaat Internet

17 Juli 2022   22:31 Diperbarui: 17 Juli 2022   23:32 641
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Manfaat Internet membantu anak-anak selama belajar On line. Foto: Irma Tri Handayani

Saya biasanya mencarikan dulu konten yang edukatif dan menyenangkan bagi mereka seperti youtube kids. Si kecil ini belum saya lepas menggunakan ponsel. 

Dia masih menikmati konten lewat laptop ayahnya. Terkadang jika sedang susah makan, menikmati konten bisa jadi senjata andalan untuk merayunya.

Menemani anak menikmati konten. Foto: Irma Tri Handayani
Menemani anak menikmati konten. Foto: Irma Tri Handayani

Untuk anak yang cikal, dia sudah mengenal dunia game on line. Ayahnyalah yang akan memilah mana game on line yang bisa dimainkan tentu dengan alasan yang bisa diterima olehnya.

4. Memberitahu mereka untuk menjaga informasi pribadi

Terkadang bermain game on line membuat anak memilih mabar alias main bareng. Saya pastikan anak mengenal dengan siapa dia mabar dan memintanya tidak membagi data pribadi.


Data pribadi rawan disalah gunakan di dunia maya. Saya dan suami tegaskan betul hal itu sampai dia paham.

5.Memasang filter yang ramah anak di situs pencarian

Agar aman saat anak mencari sesuatu, maka saya memasang fitur safe search yang bisa memfilter apa yang anak-anak cari entah itu video, informasi, gambar dan konten yang berkaitan dengan kekerasan atau konten dewasa.

6. Pepet terus Mereka dan jangan sampai lengah untuk pantau akses internet.

 Untuk anak kedua dan ketiga, saya masih bantu mencarikan konten bagi mereka .

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun