Mohon tunggu...
Gunawan Wibisono
Gunawan Wibisono Mohon Tunggu... Administrasi - Palembang, Sumatera Selatan

puisi adakalanya menggantikan rembulan diwaktu malam dan hadir menemanimu di siang hari tatkala hatimu gundah maka aku adalah puisi.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Anak-anak Surga

28 Mei 2022   09:56 Diperbarui: 28 Mei 2022   10:12 129
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Jika kalian dilahirkan di desa kalian terbiasa bersenda gurau dengan ternak dan bajak

Jika kalian dilahirkan di kota kalian terbiasa bermain dan bercengkerama  di mall-mall mewah

Jika kalian dilahirkan di pelosok yang paling sunyi sekalipun di belahan bumi ini kalian tetaplah menggenggam keceria'an anak

Dimanapun kalian dilahirkan kalian tetaplah anak-anak surga yang ditakdirkan tuhan menjadi permata keluarga

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun