Mohon tunggu...
JBS_surbakti
JBS_surbakti Mohon Tunggu... Akuntan - Penulis Ecek-Ecek dan Penikmat Hidup

Menulis Adalah Sebuah Esensi Dan Level Tertinggi Dari Sebuah Kompetensi - Untuk Segala Sesuatu Ada Masanya, Untuk Apapun Di Bawah Langit Ada Waktunya.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Dunia Pendidikan dan Tantangan Peradaban

1 Mei 2021   07:30 Diperbarui: 12 November 2021   06:22 321
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Menyambut hari pendidikan nasional yang akan diperingati, harapan dan peran serta pemerintah untuk menyikapi tantangan yang semakin berat di tengah pandemi. Bagaimana menyusun kurikulum dan sistem pendidikan yang termutahir tanpa pula menghilangkan esensi pendidikan sebagai sumber utama yang memberikan nilai-nilai dan budaya berkemanusiaan yang tangguh. 

Memberikan konstribusi dalam kemajuan penelitian dan pengembangan baik dari sisi teknologi, sosial dan moral yang berciri khas ke Indonesiaan.

dokpri JBS
dokpri JBS
Harapan yang menjadi tumpuan semua orang bahwa tanpa adanya pendidikan yang memadai maka bangsa ini akan terus menjadi koloni dari bangsa lain. Menyeret kedalam budaya yang jauh dari kita harapkan bersama bahkan semakin membuat bangsa semakin kehilangan jati diri dan tersisih. 

Dan bukan tidak mungkin hanya karena berfokus kepada sektor yang lain dan tidak menaruh prioritas kemajuan pendidikan anak bangsa, negeri ini tinggal menunggu waktu kedepan hanya untuk dikenang. 

Tugas dan pekerjaan rumah kita bersama untuk menjawabnya. Salam

Medan, 30 April 2021


--Jesayas Budiman Surbakti--

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun