Mohon tunggu...
Dian S. Hendroyono
Dian S. Hendroyono Mohon Tunggu... Freelancer - Life is a turning wheel

Freelance Editor dan Penerjemah Kepustakaan Populer Gramedia | Eks Redaktur Tabloid BOLA | Eks Redaktur Pelaksana Tabloid Gaya Hidup Sehat | Eks Redaktur Pelaksana Majalah BOLAVAGANZA | Bekerja di Tabloid BOLA Juli 1995 hingga Tabloid BOLA berhenti terbit November 2018

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

Lagu-lagu One-Hit Wonder Favorit

9 Oktober 2021   19:56 Diperbarui: 11 Oktober 2021   16:32 658
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Lirik Tubthumping

3. "My Sharona" - The Knack
AS, 1979

Lagu ini tercipta ketika penyanyi utama The Knack, Doug Fieger, bertemu gadis bernama Sharona Alperin yang kemudian menjadi pacarnya selama 4 tahun. Menurut New York Times, yang menulis obituari untuk Fieger saat wafat pada Februari 2010, Fieger menulis lagu itu dalam waktu 15 menit. Penyebabnya adalah karena ia langsung jatuh cinta pada Sharona.

Oleh seorang penyanyi bernama Chris Mann, lagu "My Sharona" diplesetkan menjadi "My Corona", ketika virus corona merebak. 

Lirik My Sharona


Video yang berikut ini adalah My Corona versi Chris Mann.


4. "Sugar, Sugar" - The Archies
AS, 1969

Joget, yuk! Lagu ini sangat cocok untuk berjoget. Awalnya, "Sugar, Sugar" dibuat untuk grup musik kartun The Archies. Tapi, malah melejit dan menjadi pemuncak di Billboard Hot 100 pada 1969 selama empat pekan. Pada tahun yang sama, lagu ini menjadi yang paling terdepan di Inggris selama 8 pekan. Lagu ini sangat mengasyikkan, ringan dan mudah diikuti kata-katanya.

Sugar, ah honey honey
You are my candy girl
And you've got me wanting you

Tengok lirik lengkap Sugar, Sugar.

5. "Macarena" - Los del Rio
Spanyol, 1993

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun