Mohon tunggu...
Ifa Hikmah
Ifa Hikmah Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Salah satu mahasiswa di Semarang yang suka dengan membaca, menulis, dan tertarik dengan desain.

Selanjutnya

Tutup

Financial

6 Tahap Perencanaan Keuangan yang "Wajib" Kamu Tahu

1 Juli 2021   22:10 Diperbarui: 1 Juli 2021   22:24 1054
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://unsplash.com

Dari 6 tahap yang telah saya jelaskan, saya akan memberikan contoh perencanaan wishlist yang saya buat saat praktik pada kelas financial planning.

Mimpi               : Mempercantik rumah orang tua
Dana                  : 36 Juta
Jatuh Tempo  : 3 Tahun (36 bulan)
Strategi            : Saving gaji 1jt/bulan
                              (Penghitungan: 36jt/36 bln = 1 Juta)

Catatan: Jika strategi saving tidak dapat mencukupi keseluruhan dana dalam waktu jatuh tempo, kita dapat menambah strategi seperti: Jualan, freelance, Investasi dll

Produk keuangan: - (Saya tidak menggunalan produk keuangan, karena dari saving sudah mencukupi)

Implementasi        : action plan or to do list

Monitor dan evaluasi: Melakukan penganggaran dan pencatatan di aplikasi ponsel agar biaya kebutuhan
lain tidak terganggu.

***

Demikian 6 tahap perencanaan keuangan yang perlu kita tahu. Sebuah rencana akan tetap menjadi wacana jika tidak adanya action, maka plan and action!! 

Our past decision affect our present life.

 Jadi, mulailah mengambil pilihan yang tepat untuk keuangan yang lebih baik di masa depan. 

Semoga bermanfaat. 

Purbalingga, 29 Juni 2021

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun