Mohon tunggu...
hendra setiawan
hendra setiawan Mohon Tunggu... Freelancer - Pembelajar Kehidupan. Penyuka Keindahan (Alam dan Ciptaan).

Merekam keindahan untuk kenangan. Menuliskan harapan buat warisan. Membingkai peristiwa untuk menemukan makna. VERBA VOLANT, SCRIPTA MANENT.

Selanjutnya

Tutup

Kurma Pilihan

Ucapan Selamat Lebaran dalam Bahasa Daerah, Memperkuat Rasa Cinta Nusantara

3 Mei 2022   18:30 Diperbarui: 3 Mei 2022   18:31 2129
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Versi lebih lengkapnya bisa ditambah kata-kata seperti: "Kula/kawula nyuwun agunging pangapunten sedaya/sedanten kelepatan, lair dumugining batin. Mugi-mugi Gusti Allah paring berkah, kawarasan dumateng Bapa, Ibu lan/kaliyan kita sedaya."

Artinya, saya meminta/memohon maaf yang sebesar-besarnya atas kesalahan yang telah saya lakukan, lahir dan batin. Semoga Tuhan memberikan berkat, kesehatan yang baik kepada Bapak, Ibu dan kita semua.  

2. Sunda

Umumnya memakai kata "wilujeng boboran siyam" sebagai kalimat utamanya.

Dalam versi agak panjang, bisa ditambahkan dengan kata-kata, "Neda dihapunten tina samudaya kalepatan." Artinya, selamat hari Lebaran. Mohon maaf atas segala/semua kesalahan.

Atau bisa juga, "Mugia urang sadaya tiasa silih lubarkeun tina sagala kalepatan boh nu dihaja atanapi nu teu dihaja." Artinya, semoga kita bisa saling memaafkan semua kesalahan, baik yang disengaja maupun yang tidak disengaja.

Bahasa, Kekayaan Nusantara 

Lalu bagaimana dengan bahasa yang dipakai orang yang tinggal selain di Pulau Jawa? Beberapa variasi [sumber 1 dan sumber 2] berikut ini, semoga bisa jadi inspirasi dalam memberikan ucapan selamat Idul Fitri 2022.

A. Sumatra

1. Aceh (Sumatra), memakai kata ""Selamat Hari Raya Idul Fitri, Meuah Lahee Bathen"

2. Batak Karo (Sumatra), memakai kata "Selamat Wari Raya Idul Fitri, Mohon Maaf Lahir ras Batin Mejuah-juah"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kurma Selengkapnya
Lihat Kurma Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun