Mohon tunggu...
Ghazy Dany Arkan
Ghazy Dany Arkan Mohon Tunggu... Lainnya - Ghazy Dany Arkan

Menulis artikel

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Mahasiswa UNDIP Catat Statistik Data Pelanggan di Warung Makan Selama Pandemi Covid-19

15 Agustus 2020   21:20 Diperbarui: 15 Agustus 2020   21:34 192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Data pelanggan yang datang

Tembalang (10/8/20) Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Diponegoro berlangsung sejak Juni s/d 13 Agustus 2020.KKN kali ini berbeda dari yang biasanya karena dilaksanakan secara individu di masing-masing kampung halaman mahasiswa. Salah satu mahasiswa KKN UNDIP asal Semarang saat ini sedang melakukan program Statistik Data Pelanggan di Salah Satu Warung di Daerah Tembalang.

Sebagaimana kita ketahui, dampak COVID-19 terhadap sektor penjualan sangat menurun. Pada masa pandemi COVID-19 ini warung-warung pun sepi bahkan sampai ada yang tutup. "bahkan sampai omset warung pun menurun drastis di banding sebelum pandemi COVID-19" ujar salah satu karyawan warung burjo di Daerah Tembalang.

Saat pandemi COVID-19 ini, pemerintah membuat beberapa kebijakan diantaranya pembatasan sosial dan menjaga pola hidup sehat supaya terhindar dari berbagai macam virus.

Salah satu perilaku menjaga pola hidup sehat yaitu dengan berjemur, mencuci tangan menggunakan sabur dengan baik dan benar, serta mengonsumsi makanan bernutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh.

Pencata
Pencata

Pencatatan data statistik pengunjung di warung burjo yang saya pantau grafik nya pun naik turun,kadang ramai pelanggan yang datang,bahkan sampai sepi pelanggan pun pernah terjadi.

Penyemprotan disinfektan sebelum warung di buka
Penyemprotan disinfektan sebelum warung di buka
Selain pencatatan data statistik,saya juga melakukan penyemprotan disinfektan sebelum warung burjo di buka,tujannya agar tempat bersih dari bakteri virus dan lebih higienis.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun