Mohon tunggu...
Yudel Neno
Yudel Neno Mohon Tunggu... Penulis - Penenun Huruf

Anggota Komunitas Penulis Kompasiana Kupang NTT (Kampung NTT)

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Menenun Riwayat Hidup Mgr. Anton Pain Ratu, SVD

6 November 2017   16:35 Diperbarui: 15 November 2018   21:58 1581
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Positif :    + a. Mental berubah, lebih berani, kritis, dan mulai ada inisiatif.

          + b. Sikap berubah, lebih terbuka.

          + c. Tindakan berubah : lebih disiplin.

          + d. Kata-kata lebih teratur dan ada arti.

Negatif : Ada perpecahan antara yang mau maju dengan yang mau tetap dengan keadaan yang ada.

Contoh 2 : Eban, tahap V, tanggal 19-24 Februari 1983, hadir 315 orang, belasan wanita. Mereka tetap pertahankan tekad-tekad 3-BER 28 Juli-1 Agustus 1974.


Khalwat 3-BER merupakan Suatu pastoral akar rumput, pola proses dengan metode induktif serta pendekatan antropologis.

Kebiasaan-kebiasaan yang unik dan istimewah

Beliau sangat tertib, rapih dalam kearsipan dokumen-dokumen entah dokumen Gereja maupun dokumen pribadi.

Khotbah-khotbah, sejak menjadi Imam Tuhan, ditulis tangan dalam buku agenda pertahun hingga sekarang.

Sambutan-sambutan yang pernah dibawakan secara khusus selama menjabat sebagai Uskup Atambua, diarsipkan dengan aman hingga sekarang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun