Mohon tunggu...
Widyani Putri
Widyani Putri Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswi Fakultas Hukum Universitas Diponegoro

Hi, World!

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Social Media Journalism, Peluang Bangkitnya Jurnalisme

2 Desember 2020   16:27 Diperbarui: 2 Desember 2020   22:26 249
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

dok. pribadi
dok. pribadi
Memanfaatkan media sosial untuk mempublikasikan produk jurnalistik seperti artikel, berita, esai, opini, dan lain sebagainya; adalah apa yang saya maksud sebagai ‘social media journalism’. Dimana media sosial dan jurnalisme berkolaborasi untuk memberikan akses informasi secara cepat dan tepat kepada masyarakat, khususnya pengguna media sosial.

Melihat banyaknya massa yang bisa dijangkau dengan memanfaatkan media sosial, tidak mungkin dunia jurnalisme terus menutup mata akan potensi besar media sosial. Terlebih lagi, marwah jurnalisme untuk memberikan hanya informasi yang benar dan akurat, dapat membawa angin segar bagi kualitas konten yang tersedia di media sosial.

Seperti yang kita tahu selama ini, setiap orang bebas menciptakan konten di media sosial dengan berbekal kepemilikan akun platform tersebut, tidak peduli konten tersebut akurat atau tidak. Jika jurnalisme mulai menginvasi media sosial, setidaknya konten yang tersedia di media sosial dapat menjadi lebih sehat.

Dengan inilah, social media journalism dapat memberikan peluang bagi dunia jurnalisme untuk bangkit kembali. Kembali menjangkau banyak orang dan kembali menyajikan informasi-informasi yang nagih bagi penikmat karya tulis.

Kembali dinanti-nanti dan menjadi yang paling dicari.

Salam,

Widyani Putri.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun