Mohon tunggu...
fifit rulitasari
fifit rulitasari Mohon Tunggu... -

Gadis Galau

Selanjutnya

Tutup

Nature

Media Komunikasi Zaman Prasejarah, Elektronik dan Konvensional

18 April 2013   15:40 Diperbarui: 24 Juni 2015   14:59 6914
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Media Komunikasi zaman prasejarah, elektronik dan Konvensional

Semua orang pasti sudah merasakan kemajuan teknologi di era modern ini.Kemajuan teknologi ini sangat besar pengaruhnya dalam berbagai aspek kehidupan di zaman sekarang ini.Salah satunya adalah kemajuan dalam dunia Media Komunikasi.

Pada zaman yang sangat modern ini, komunikasi bukanlah suatu hal yang sulit. Kita bisa mencari informasi maupun melakukan komunikasi dengan siapa pun, kapan pun dan di manapun dengan teknologi yang ada.

Mungkin hampir semua orang mengetahui betapa hebatnya teknologi informasi dan komunikasi zaman sekarang ini, tapi apakah mereka juga mengetahui bagaimana sejarah komunikasi(media komunikasi pada zaman prasejarah) hingga sampai zaman sekarang ini.Kita perlu mengetahui bahwa nenek moyang kita adalah orang—orang yang sangat kreatif dalam mencari cara untuk berkomunikasi melaui apapun.

Media Komunikasi Prasejarah.

Sebenarnya Teknologi informasi dan Komunikasi sudah dikenal oleh manusia sejak beratus-ratus abad lalu (hanya bedanya sekarang lebih keren,canggih dan efisien Sejak manusia diciptakan di muka bumi ini, manusia sudah mulai mencoba berkomunikasi dengan symbol-simbol dan isyarat. Mereka hanya mampu berkomunikasi dengan suara dengusan dan isyarat tangan sebagai bentuk awal komunikasi.

Ket: Pada zaman prasejarah manusia mendokumentasikan informasi dalm bentuk tulisan maupun ukiran baik dalam bentuk symbol maupun gambar pada dinding-dinding gua.

Perkembangan selanjutnya, yaitu dengan membuat dan menggunakan alat-alat yang menghasilkan bunyi dan isyarat, seperti gendang, terompet yang terbuat dari tanduk binatang, serta isyarat asap sebagai alat pemberi peringatan terhadap bahaya. (gambar belum)

Contoh:

13662741341717832415
13662741341717832415

a) Membuat terompet dari tanduk binatang.

1366273864834319206
1366273864834319206

b)Gendang sebagai alat komunikasi.

Untuk lebih jelasnya kita bisa menelusuri perkembangan teknologi dari zaman ke zaman;

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI SEJAK ZAMAN PRASEJARAH, SEJARAH SAMPAI ZAMAN MODERN

ØZAMAN Pra-Sejarah (…s/d 3000 SM)

Teknologi Informasi pada masa ini berfungsi untuk pengenalan bentuk, menggambarkaninformasi yang mereka dapatkan pada dinding-dinding gua, alat-alat yang menghasilkan bunyi dan isyarat.

ØZAMAN SEJARAH 3000 SM

~ Untuk yang pertama kali tulisan digunakan oleh bangsa sumeria dengan menggunakan simbol-simbol yangdibentuk dari pictograf sebagai huruf pada tahun 2900 SM

~ Penggunakan Huruf Hierogliph pada bangsa Mesir Kuno 500 SM

~Serat Papyrus digunakan sebagai kertas 105 M

~Bangsa Cina menemukan Kertas

ØZAMAN Modern  ( 1400-an M s/d sekarang )

~ Tahun 1455, Mesin Cetak yang menggunakan plat huruf oleh Johann Gutenberg.

~Tahun 1830, Augusta Lady Byron Menulis program komputer yang pertama diduniaberkerjasama dengan Charles Babbage menggunakan mesinAnalytical-nya.

~Tahun 1837, Samuel Morse mengembangkan Telegraph dan bahasa kode Morsebersama Sir William Cook dan Sir Charles Wheatstone

~Tahun 1861, Gambar bergerak yangperoyeksikan kedalam sebuah layar pertama kali di gunakan sebagai cikal bakalfilm sekarang.

~Tahun 1876, Melvyl Dewey mengembangkan sitem penulisan Desimal.

~Tahun 1877

a. Alexander Graham Bell menciptakan dan mengembangkan Telepon yangdipergunakan pertama kali secara umum.

b. Fotografi dengan kecepatan tinggi ditemukan oleh Edweard Maybridge

~Tahun 1899, Dipergunakan sistempenyimpanan dalam Tape (pita) Magnetis yang pertama.

~Tahun 1923, Zvorkyn menciptakan tabung TV yang pertama.

~Tahun 1940, pengembangan Ilmu Pengetahuan dalam bidang Informasi.

~Tahun1945, Vannevar Bushmengembangkan sistem pengkodean menggunakan Hypertext.

~Tahun 1946, Komputer digital pertama didunia ENIAC I dikembangkan.

~Tahun 1948, Para peneliti di Bell Telephone mengembangkan Transistor.

~Tahun1957, Jean Hoernimengembangkan transistor Planar.

~Tahun 1972, Ray Tomlinson menciptakan program e-mail yang pertama

~Tahun 1973 -1990, Istilah INTERNET diperkenalkan dalam sebuah paper mengenai TCP/IP

-1992 pembentukan komunitas Internet, dan diperkenalkannyaistilah World Wide Web (WWW).

Dari semua hal diatas, bisa di ringkas kelompok penemuan besar teknologi komunikasi sebagai berikut:

Abad ke-4 dan ke-3  SM

Ditemukannya tulisan

Tahun 600 M (di Cina) dan Abad k3-15 M

(di Eropa)

Ditemukannya percetakan

Abad – 19 M

Percetakan kecepatan tinggi, telepon, telegraf, phonograf, Photografi, Radio

Awal dan pertengahan abad 20

TV

Akhir Abad 20

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun