Mohon tunggu...
Ririe aiko
Ririe aiko Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis, Pengajar dan Ghost Writer

Seorang Penulis, Pengajar dan Ghost Writer yang Memiliki Hobi Memasak, Travel dan Sangat Menyukai Dunia Literasi

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Berdebat Sesal

3 Februari 2023   17:45 Diperbarui: 3 Februari 2023   17:46 66
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sudut malam membersamai hening...
Mengorek rasa yang telah pergi...
Meminta masa bisa kembali
Mengulang cerita dalam imaji

Aku terpaut rindu dilorong waktu
Berdebat sesal melangkah maju...
Meninggalkan mimpi yang belum ku mulai...
Namun terlambat untuk kucari...

Lelah hati Menghempas sedih...
Berupaya kokoh namun merapuh...
Berdebat dalam jiwa yang penuh sandiwara
Sakit namun tak bisa menangis...
Hanya mampu membiarkan hati terkikis
Dalam sesal karena putusan yang egois...

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!

Video Pilihan

LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun