Mohon tunggu...
EBITIYA FAJARSUBEQI
EBITIYA FAJARSUBEQI Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Nama saya Ebitiya Fajar Subeqi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kegiatan KKN-T Desa Sidorejo di Masa Pandemi Covid-19

13 Februari 2021   22:30 Diperbarui: 16 Februari 2021   04:53 36
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Serangkaian Kegiatan Mahasiswa KKN-T  di Masa pandemi COVID-19 

KKN-T mandiri di bawah bimbingan Dosen pembimbing yaitu Ibu Maretha Berlianantiya, S. Pd., M.Si dimulai pada tanggal 15 Januari 2021 dan berakir pada tanggal 15 Februari 2021. Tempat pelaksanaan KKN-T mandiri berlokasi di lingkungan RT 04 Desa Sidorejo Kecamatan Sidorejo Magetan. KKN-T dilakukan dengan dua progam yaitu sarana-prasarana dan Pendidikan, Sosial Budaya dan Spiritual. Ada dua mahasiswa yang mengikuti KKN-T Mandiri yaitu Dwi Winarni dan Agung Setya Budi P. Dengan sasaran anak SD dan masyarakat lingkungan RT 04 Desa Sidorejo Magetan.

Dalam kegiatan pengadaan tempat sampah diberikan kepada warga desa Sidorejo memiliki tujuan agar masyarakat memiliki kesadaran untuk menjaga kebersihan lingkungan di masa pandemi COVID-19. Sedangkan, pembimbingan belajar dilaksanakan dengan tujuan agar meningkatkan kemampuan berpikir  dan juga meningkatkan motivasi belajar. Bimbingan belajar dilakukan pada materi yang dianggap sulit oleh anak-anak SD.

Diharapkan dengan adanya kegiatan di atas dapat membantu masyarakat dalam menangani permasalahan yang diakibatkan oleh pandemi COVID-19 dan juga bermanfaat kedepannya

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun