Mohon tunggu...
Dicky Saputra
Dicky Saputra Mohon Tunggu... Wiraswasta - Talks about worklife and business. Visit my other blog: scmguide.com

-

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

7 Cara untuk Tetap Positif di Masa Sulit

6 September 2020   12:37 Diperbarui: 6 September 2020   12:42 148
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lakukan apapun yang kamu bisa sebatas kemampuanmu untuk orang lain. Itu akan membuatmu merasa lebih baik.

5. Beristirahatlah, lalu tantang pikiran negatifmu

Kalau lagi mengalami kesusahan, ngga pernah gampang untuk bisa tetap tenang.

Karena itu, beristirahatlah.

Beri diri kamu waktu sejenak untuk beristirahat dan menenangkan diri sehingga bisa melihat kembali masalahnya lewat gambaran yang lebih menyeluruh.

Kamu bisa mengambil napas dalam-dalam, berjalan-jalan, apapun yang bisa membuatmu beristirahat dan rileks.

Foto: unsplash.com
Foto: unsplash.com


Setelah kamu tenang, tanya diri kamu, "Apa yang bisa saya lakukan untuk menjadi lebih positif tentang masalah ini?"

Tantang diri kamu sendiri.

Cobalah berpikir tentang pilihan langkah yang bisa kamu ambil atau kemungkinan hasil yang lebih optimis, ngga melulu yang negatif.

6. Pelajari bagaimana menerima kritik dengan cara yang sehat

Kamu mungkin takut dikritik yang justru ketakutan itu malah bisa menghalangimu untuk mendapatkan hidup seperti yang kamu inginkan.

Mendengarkan seseorang sedang mengkritik kamu atau berbicara negatif tentang diri kamu, memang bisa melukai perasaanmu dan membuatmu kesal.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun