Mohon tunggu...
Deisty Elvinta
Deisty Elvinta Mohon Tunggu... Guru - Guru SD

Bernyanyi

Selanjutnya

Tutup

Trip

Best Practise

19 Agustus 2023   13:48 Diperbarui: 19 Agustus 2023   13:59 229
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pelaksanaan model pembelajaran Problem Based Learning dimulai dengan adanya masalah yang dimunculkan oleh guru, kemudian peserta didik memperdalam pengetahuannya tentang apa yang mereka ketahui dan apa yang mereka perlu ketahui untuk memecahkan masalah tersebut. Masalah yang dijadikan sebagai fokus pembelajaran  diselesaikan peserta didik melalui kerja kelompok sehingga dapat memberi pengalaman belajar berupa kerjasama dan interaksi dalam kelompok. Pengalaman belajar lain yang tidak kalah pentingnya yaitu pengalaman yang berhubungan dengan pemecahan masalah seperti membuat hipotesis, merancang percobaan, melakukan penyelidikan, mengumpulkan data, menginterpretasikan data, membuat kesimpulan, mempresentasikan, berdiskusi dan membuat laporan.

Berdasarkan hasil refleksi dari praktik baik atau best practice yang dilaksanakan dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran Problem Based Learning dapat meningkatkan minat peserta didik. Hal ini terlihat pada proses pembelajaran peserta didik lebih antusias dan lebih aktif. Peserta didik  juga dapat bekerja sama dalam satu kelompok untuk mengumpulkan informasi, memecahkan masalah, serta mempresentasikan hasil kelompok sehingga membuat proses pembelajaran menjadi lebih menyenangkan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun