Mohon tunggu...
Daniel Hermawan
Daniel Hermawan Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Blogger yang berusaha memberikan inspirasi di setiap tulisannya bagi pencerahan paradigma dan kemajuan bangsa.

Selanjutnya

Tutup

Travel Story

Macao, Asosiasi Kreatif Warisan Budaya Dunia, Kuliner, dan Hiburan Kelas Dunia

27 Desember 2017   23:03 Diperbarui: 27 Desember 2017   23:25 452
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
A-Ma Temple (Sumber: http://id.macaotourism.gov.mo)

Macao memang dikenal sebagai kota judi yang terkesan mahal, namun Anda juga dapat menikmati wisata di Macao dengan budget terbatas tanpa harus menghabiskan banyak uang. Terdapat beragam hostel, guest house, dan penginapan budget lainnya yang tersedia dengan mudah melalui berbagai aplikasi pencarian penginapan online. Tak hanya itu, bagi wisatawan muslim, Anda juga tidak perlu kesulitan mencari tempat makan halal karena banyak sekali tempat makan halal yang ada di Macao dan tersebar di kawasan turis. Jadi Macao dapat terjangkau bagi semua kalangan, mulai dari backpacker sampai luxury traveler sekalipun.

Melihat berbagai asimilasi kreatif dan aneka wisata berkualitas yang ditawarkan, tak heran rasanya jika Macao memberikan warna wisata baru yang layak untuk dikunjungi, mulai dari aspek warisan budaya, kuliner, dan hiburan kelas dunia yang tak didapatkan di manapun. Tak heran jika tagline Macao menjadi "Experience Macao, Your Own Style" karena Macao dapat dinikmati siapa saja dan kapan saja dengan beragam wisata yang ditawarkan. Maka dari itu, kunjungi Macao sekarang juga dan rasakan keajaiban yang ada didalamnya dengan perpaduan kreatif budaya Asia dan Eropa yang membaur dalam setiap sendi kehidupannya.

Tulisan ini diikutsertakan dalam Lomba Blog Kompasiana #ExperienceMacaoYourOwnStyle

macau-5a43c44fcf01b41ba3179002.jpg
macau-5a43c44fcf01b41ba3179002.jpg


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun