Mohon tunggu...
Danang Hamid
Danang Hamid Mohon Tunggu... Wiraswasta - Freelance, father of three and coffee

Voice Over Indonesia Talent, Radio, Father of three and Black coffee

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Selamat Hari Kopi Internasional

1 Oktober 2019   13:00 Diperbarui: 1 Oktober 2019   14:03 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Unang meyakini bahwa percepatan pertumbuhan ekonomi sangat bisa terdongkrak dari industri pariwisata karena memberikan multi efek terhadap geliat ekonomi warga sekitar,

Dokpri
Dokpri
"Sekarang, petani serius saja menggarap lahan dan merawat kopinya, kopi disini harus punya pembeda dari yang lain, entah produk kopinya atau produk turunannya kita olah sebaik mungkin," papar Unang.

Setali tiga uang dengan Unang, Pegiat Kopi Kopikeeran, ia menambahkan bahwa yang menjadi nilai jual diantara produk yang sama, salah satunya adalah karakter pembeda.

"Bayangkan, andai di tiap kabupaten punya kopi, betapa banyaknya persaingan di bisnis kopi ini. Kalau kita menawarkan sesuatu yang sama kalah jauh dengan mereka yang terlebih dulu punya eksistensi. Tapi, jangan pesimis! Kebutuhan kopi secara nasional saja belum benar-benar terpenuhi, penikmat kopi juga senang eksplorasi, kopi apa pum dicobanya," terang dia.Sementara itu Tata, perwakilan LH menyoroti dampak lingkungan.

Dalam paparannya ia menjelaskan adanya zonasi larangan yang patut diketahui ketika masyarakat berinteraksi dengan hutan dan pertambangan pun harus dilakukan melalui mekanisme yang tidak mengesampingkan dampak lingkungan,

"Jadi, semua ada aturannya, termasuk saya yang tidak setuju adanya penambangan pasir di wilayah kita" terang dia
Minggu siang (29/9), Tasik Otentik Kopi ini berakhir dengan makan nasi liwet bersama, menu makan siang para petani yang alakadarnya tanpa mengada-ada menjadi santapan nikmat diantara kesejukan udara Galunggung yang punya banyak cerita.


Dengan kopi petani berjaya! Lingkungan hidup terawat dan gerakan hijau kita lestarikan. Kopi menyatukan kita! Pererat kolaborasi bukan rivalitas.

Selamat Hari Kopi Dunia, 1 Oktober 20019

(Dokpri) Manual roasting by me
(Dokpri) Manual roasting by me

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun