Mohon tunggu...
Cut nisaul Rafiqa
Cut nisaul Rafiqa Mohon Tunggu... Guru - Guru

Suka menulis puisi, membaca novel

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Asam Ganja: Sambal Khas Aceh Bercita-rasa Luar Biasa

3 Mei 2024   18:42 Diperbarui: 3 Mei 2024   18:47 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Input sumber gambar dokpri

Bahan utama sambal asam ganja, kita siapkan beberapa bahan 

Udang rebus atau boleh ebi

Bumbu bawang merah, cabe rawit, garam, serai dan daun jeruk purut.

Semua diukur boleh sesuai selera.

Cara memasak

Rebus udangnya hingga mendidih, setelah itu tiriskan. Jangan lupa, buang bagian kepala udang. Dan jika udangnya besar, kulit udang boleh dikupas. 


Selanjutnya iris semua bumbunya, sambal di atas, cabe, bawang, serai dan belimbing wuluh. Kemudian di ulek kasar semua bahan termasuk udang rebus atau ebi rebus. Tambahkan garam dan koreksi rasa, jika kurang asam, tambahkan lagi belimbing wuluh sesuai selera. 

Siap dihidangkan.

Siapkan sambal Asam Udeung atau Asam ganja bersama nasi putih hangat. Sambal ini menjadi menu andalan masyarakat Aceh, siapapun yang mencicipi ketika dihidangkan akan menggugah selera penikmat yang membuat ingin makan terus menerus. 

Selamat mencoba.

Jadi perhatian bagi Anda yang akan membuat sambal ini, Siap-siap boros nasi, ya! 

     

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun