Mohon tunggu...
cindylatifah
cindylatifah Mohon Tunggu... mahasiswa

baca tulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi

sunyi malam

17 April 2025   11:40 Diperbarui: 17 April 2025   11:40 90
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

diantara desau angin yang pergi

sinar redup suara terhenti

suasana dingin nan sepi terenyuh dihati

bintang-bintang menari dalam sunyi

angin menyarap datang menyelimuti tubuh

keramaian pun kini semakin menjauh

langit kelam hilang suara gemuruh

keheningan malam nampak utuh

diantara detik-detik yang terlewati

malam sunyi mencari arti

aku duduk sembari menatap angan,

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun