Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Tokyo Banana, Suvenir Manis dari Jepang

27 Februari 2018   11:02 Diperbarui: 27 Februari 2018   11:15 5878
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tokyo Banana di toko kue Solamachi Tokyo SkyTree, langgananku (dokumen pribadi)

Dokumen pribadi
Dokumen pribadi
  
Dokumen pribadi
Dokumen pribadi

Berbagai macam dan rasa Tokyo Banana, dalam kemacan cantik! Ini yang paket besar nya .....

 Pertama kali aku mencoba makanan ini beberapa tahun lalu ketika aku bertugas ke Tokyo, aku memang sangat menyukainya. Waktu itu hanya ada rasa original saja. Rasa bolu dari pisang itu membuat lidahku menari. Satu potong Tokyo Banana ini, mungkin hanya 3 atau 4 gigitanku saja, dan langsung masuk ke perutku, karena kelembutan kue ini. Dan aku terus memakannya, lagi, lagi dan lagi .....

Dokumen pribadi
Dokumen pribadi
 

Toko "Tokyo Banana Panda" di Solamachi Tokyo SkyTree

Tentu saja, kue ini membuat aku ketagihan karena enak dan lembut. Sehingga, tidak salah jika Tokyo Banana meng-claim tahun 2016 kemarin menjual Tokyo Banana4 miliar Yen! Luar biasa untuk hanya sekedar panganan kecil!

Dalam 1 tahun kemarin, aku 3 kali berada di Jepang, karena anakku kuliah dan bekerja disana. Sehingga, aku benar2 menikmati Tokyo Banana dengan semua rasa. Karena setelah mereka berhasil membuat Tokyo Banana booming dan menjadi oleh2 khas yang luar biasa, mereka menciptakan banyak rasa dengan kemasan yang berbeda2.

Sebuah Tokyo Banana di tempat wisata, dihargai sekitar 150 Yen atau sekitar 18.500 Rupiah. Setiap paket kecil berisi 4 buah Tokyo Banana (520 Yen) , paket sedang berisi 8 buah dan paket besar berisi 12 buah Tokyo Banana (1800 Yen). Harga yang cukup mahal untuk sebuah panganan kecil, walau setara dengan rasa enak dan kebahagiaan yang menerimanya .....

Bagaimana dengan kemasannya?

Itulah yang liar biasa! Jepang benar2 inovasi dan kreatif untuk mengemas produknya sebagai bagian dari dunia wisatanya. Bahkan ketika aku mencoba panganan2 kecil Jepang yang lain, mungkin tidak kebih enak dari panganan2 khas Indonesia yang setara, tetapi dengagn pengemasan yang sangat berbeda, panganan kecil Jepang bisa berharga puluhan kali dari panganan Indonesia!

Toyo Banana banyak dijumpai di berbagai sudut titik wisata. Terutama di airport dan stasiun kereja. Dan aku selalu mencari di solamachi Tokyo SkyTree, disbanding dengan stasiun2 kereta, karena di Solamachi, semua rasa Tokyo Banana sangat lengkap!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun