Mohon tunggu...
Ikhwanul Halim
Ikhwanul Halim Mohon Tunggu... Editor - Penyair Majenun

Father. Husband. Totally awesome geek. Urban nomad. Sinner. Skepticist. Believer. Great pretender. Truth seeker. Publisher. Author. Writer. Editor. Psychopoet. Space dreamer. https://web.facebook.com/PimediaPublishing/ WA: +62 821 6779 2955

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Kisah Para Ksatria Mawar: 14. Serindai Mimpi

1 April 2023   20:20 Diperbarui: 1 April 2023   20:22 274
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dok. pri. Ikhwanul Halim

Kata-kata mengalir bebas lepas di antara keduanya, melebihi dari yang seharusnya. Waktu digengaman dihabiskan. Dan meskipun Serindai Mimpi adalah pelindung seratus gadis di menara bening tembus pandangnya, dan dia menjalani kehidupannya yang menyenangkan dengan pedagang rempah-rempah di Titik-Lelap, Sang Ksatria Cinta dilontarkan oleh mesiu meriam peledaknya sendiri di samping kekasihnya yang baru.

Ada satu kekuatan senjata yang tersisa untuk mereka, Serindai Mimpi dan putri bidadari. Mereka berdua adalah makhluk dari negeri dongeng. Dan dongeng sesungguhnya hanyalah mimpi yang diberikan kata-kata. Jadi mereka dapat melakukan hal ini: mereka dapat berbagi mimpi bersama, menulis cerita yang berbeda, membebaskan para gadis, dan terbang di bawah gelap bulan segaris menunggang kuda kabut dan sutra.

BERSAMBUNG

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun