Mohon tunggu...
AQDA AL MUROBBY
AQDA AL MUROBBY Mohon Tunggu... Jurnalis - PENDIDIKAN IPS

man jadda wajada

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Menua pada Masanya

26 November 2019   22:43 Diperbarui: 26 November 2019   23:01 26
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Menua, tanpa muda itu percuma

Banyak langkah yang tidak terarah

Banyak wacana yang melahirkan kecewa

Tanpa tau harus berbuat apa

Manusia perlu muda

Untuk melatih peka dan rasa

Menghabiskan jatah gagal dan luka untuk sembuh

Mantapkan diri bertumbuh

Lalu mari menua

Menuai semua harapan yang dijaga

Semua mimpi yang berwujud nyata

Duduk dengan hangat

Tanpa sibuk memeras keringat

Semua doa dan semoga dipeluk erat

Agar bahagia dunia akhirat

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun