Mohon tunggu...
Akbar Pitopang
Akbar Pitopang Mohon Tunggu... Guru - Berbagi Bukan Menggurui

Mengulik sisi lain dunia pendidikan Indonesia 📖 Omnibus: Cinta Indonesia Setengah 2013 Jelajah Negeri Sendiri 2014 | Best Teacher 2022 Best In Specific Interest Nominee 2023 | Ketua Bank Sampah Sekolah | Teknisi ANBK | Penggerak KomBel

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

5 Kesalahan Fatal yang Ditemukan saat Penerapan Implementasi Kurikulum Merdeka

29 September 2022   15:09 Diperbarui: 2 Oktober 2022   12:24 2024
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pertemuan guru menyinggung penerapan Implementasi Kurikulum Merdeka (Foto: Akbar Pitopang)

Sedangkan untuk penilaian sumatif (Ulangan Harian pada Kurikulum 2013) dilakukan pada akhir lingkup materi untuk mengukur kompetensi yang dikehendaki dalam Tujuan Pembelajaran pada semester berjalan.

Nilai sebagai bukti hasil belajar siswa pada Kurikulum Merdeka adalah nilai yang padu. Artinya, guru bebas menilai dengan cara seperti apapun --- namun terukur sesuai Tujuan Pembelajaran --- yang telah diolah berdasarkan nilai yang sesungguhnya.

Jika memang nilai akhir yang dipeoleh siswa tidak mencapai KKTP, itu tidak menajdi sebuah masalah karena akan dijadikan tindak lanjut untuk langkah intervensi perbaikan.

Maka agar siswa dapat mencapai KKTP, hendaklah guru selalu melakukan evaluasi strategi pembelajaran agar siswa seluruhnya dapat menguasai materi yang disampaikan sesuai Tujuan Pembelajaran.

 

***

Salam berbagi dan menginspirasi.

[Akbar Pitopang]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun