Mohon tunggu...
Agus Riyanto
Agus Riyanto Mohon Tunggu... Pembelajar -

berusaha untuk terus belajar dan terus menulis.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Pongah Membunuh Nurani

12 Desember 2017   19:41 Diperbarui: 12 Desember 2017   19:49 286
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

pongah telah mematikan nurani

segenggam kebisaan dan sebutir kemampuan

mengikis perasaan dan sadar diri

merendahkan dan memandang sebelah mata kepada yang lainnya

dimana kerendahan hati kita?

kemana  sikap menghargai kita?

hilang atau terbuang

atau memang sudah tertutup noktah kepongahan

semakin tinggi Tuhan menitipkan kita pada keahlian

seharusnya semakin dalam kita menundukkan diri pada keadaan

seharusnya semakin menyejukkan sekeliling dengan sikap yang teladan

bukan semakin besar kepala dan membusungkan dada penuh kebanggaan

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun