Mohon tunggu...
adi uthama
adi uthama Mohon Tunggu... Guru - Menulis dan membaca

jangan bedakan status sosial.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Ke Mana Janjimu

8 Oktober 2020   10:09 Diperbarui: 8 Oktober 2020   10:23 96
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Janjimu seperti matahari..

Menyinari sampai plosok Negeri..

Kemana janji itu pergi..

Entah aku tidak mengerti..

Kemana Janjimu yang kau nyanyikan..

Kemana janjimu yang kau banggakan..

Kemana, kemana dan kemana apa lupa..

Dahulu kau layaknya pengemis..

Meminta kesana kemari.. dengan imbalan janji.

Sekarang yang diimpikan sudah terjadi..

Tapi janji yang kau janjikan tertelan mimpi yang sudah terjadi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun