baik langsung maupun tidak langsung,
dengan motif apapun,
...tetap bisa dijerat hukum. Tak peduli jabatannya tinggi, bergaji besar, atau "dilindungi undang-undang"---kalau terbukti menyimpang, tetap bisa diusut.
Masalah kita hari ini bukan soal direksi kebal hukum.
Masalah kita adalah banyak direksi kebal evaluasi.
BUMN Tak Butuh Pemain Politik, Tapi Pemimpin Bisnis
BUMN adalah lokomotif ekonomi bangsa, bukan terminal jabatan politik.
Yang dibutuhkan:
 Profesional.
 Berintegritas.
 Teruji kinerja.
Siap dievaluasi, bukan cari perlindungan.
Kalau tak bisa bikin untung, ya jangan bikin buntung.
Dan kalau gagal, jangan cari celah hukum---tapi carilah cermin.
Karena BUMN bukan warisan keluarga. Ini milik rakyat. Dan rakyat berhak menuntut hasil.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI