Mohon tunggu...
Puisi

Andainya Kau Baca Kompasiana Ini

29 Mei 2017   23:52 Diperbarui: 29 Mei 2017   23:57 291
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Malam ini aku berjalan lagi

Di Malioboro ini

Tapi tentunya tanpamu lagi

Aku tahu tidak ada yang kucari disini

Tapi aku harus kemari 

Kau tahu kan kenapa aku disini

Ya untuk mengingatkanku padamu

Disini dulu pertama kali

Kau remas jariku

Yang kemudian seperti listrik membakar jiwaku

Aku kemari lagi malam ini

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun