Mohon tunggu...
Zata Al Dzahabi
Zata Al Dzahabi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Penulis, Content Creator, Podcaster

Introvert yang senang menulis

Selanjutnya

Tutup

Film

The Simpsons, Kartun yang Penuh dengan Ramalan-ramalan yang Menjadi Kenyataan & Ramalan Masa Depan

31 Oktober 2023   20:00 Diperbarui: 31 Oktober 2023   20:19 458
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Namun pada saat itu internet hanya sebatas jual beli barang saja, belum ada konsep tentang bisnis jual beli website atau perangkat lunak seperti sekarang. 

Sedangkan di tahun itu The Simpsons sudah memperlihatkan sosok yang berambisi untuk menjadi kaya dari internet, melalui karakter Homer yang mendirikan perusahaan internet bernama  Compu-Global-Hyper-Mega-Net. 

Kemudian akhirnya dibeli oleh Bill Gates, kita lihat saat ini jual beli saham perusahaan internet baru marak di era tahun 2000-2010an, seperti Mark Zuckerberg yang membeli saham beberapa perusahaan lain seperti Instagram dan Whatsapp. 

Elon Musk yang baru-baru ini membeli saham Twitter lalu mengubahnya menjadi X semua itu baru terjadi setelah tahun 2000, tapi The Simpsons sudah memprediksinya sejak tahun 1998.


Kemunculan Robot & AI


Pada tahun 1994 The Simpsons juga meramalkan tentang kemajuan teknologi di masa depan karena sekarang bisa kita lihat, banyak robot-robot yang diciptakan untuk membantu berbagai aktivitas sehari-hari manusia. 

Dalam Episode berjudul "Itchy Scratchy Island" The Simpsons memperlihatkan dampak dari perbuatan manusia yang bergantung pada robot, diceritakan karena para robot ini lelah terus-menerus diperintah olen manusia akhirnya mereka berontak. 

Robot-robot ini berencana mengambil alih dunia, episode ini cukup menakutkan karena bagaimana jika ini menjadi kenyataan ketika manusia sudah bergantung sepenuhnya dengan robot. 

Kemudian muncul robot dengan Kecerdasan Buatan (AI), dimana mereka bisa beripikir dan  bertindak seperti manusia bahkan melebihinya lalu terus-menerus berkembang. 

Sampai pada titik dimana mereka memiliki keiginan dan tujuan sendiri, tidak ingin lagi dikendalikan oleh manusia lalu mereka justru berbalik melawan kita seperti di film Terminator. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun