Mohon tunggu...
Wulan Puspita
Wulan Puspita Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswi Universitas Jember 2018

mahasiswi yang sedang berkuliah di Universitas Jember

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Peran Mahasiswi KKN BTV III Atasi Keterlambatan Anak dalam Membaca pada Usia 7 Tahun

2 September 2021   00:25 Diperbarui: 2 September 2021   00:28 163
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar 1. Saat menjalankan tahapan belajar/dokpri

Tahapan- tahapan diatas adalah metode belajar yang saya terapkan kepada target sasaran saya. Hasil yang dicapai pun sangat memuaskan karena target sasaran sudah terbiasa membaca sampai huruf paten dan motivasi belajar meningkat. 

Oleh karena itu, tidak dapat dipungkiri bahwa memang benar sekolah online ini tidak efektif bagi berbagai pihak namun sekolah offline pun tidak bisa menjamin kesuksesan anak dalam belajar. Hal yang dibutuhkan anak adalah metode belajar yang sesuai dengan kemampuan mereka, bukan metode mengeja yang dilakukan sejak dahulu. 

Di jaman millennial ini kita harus menciptakan inovasi-inovasi baru dalam membentuk metode belajar yang baik, benar dan sesuai dengan karakter anak pada jamannya. 

Apabila anak jaman sekarang lebih menyukai bentuk permainan maka buatlah sebuah permainan edukatif untuk menunjang pendidikan anak. Maka dari itu, kita mampu memajukan sumber daya manusia di Indonesia dengan metode belajar yang baru.

(Wulan Puspita Arum/ KKN BTV III/ Kelompok 46/ Tegalgede/ Sumbersari/ Jember/ DPL: Murtaqib, MKEP)


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun