Mohon tunggu...
WINDI TRI SASMIA
WINDI TRI SASMIA Mohon Tunggu... Guru - Guru SMA Negeri 1 Jombang

Hallo, Kompasianer saya biasa dipanggil Sasmia. Saya tinggal di kota Jombang Jawa Timur. Tetaplah tersenyum biar apapun yang terjadi. Lakukan apa yang bisa kamu lakukan dan jangan menunggu kepastian yang tiada arti.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Penerapan Teknik Balikan dalam Menulis Teks Eksplanasi

23 Januari 2023   18:59 Diperbarui: 23 Januari 2023   19:02 590
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

  Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice)

 oleh 

WINDI TRI SASMIA, S.Pd


Lokasi Penelitian       : SMA Negeri 1 Jombang

Lingkup Pendidikan  : Sekolah Menengah Atas 

Tujuan yang Ingin Dicapai

  • Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam memproduksi teks eksplanasi dengan memerhatikan struktur dan kebahasaan melalui teknik Balikan (Baca, pilih, kerangka dan, kembangkan).
  • Melalui model pembelajaran teknik Balikan (Baca, pilih, kerangka dan, kembangkan) peserta didik dapat menyunting kaidah kebahasaan yang terdapat dalam teks eksplanasi.

Kondisi yang menjadi latar belakang masalah dalam praktik ini

Kegiatan pembelajaran aksi 1 : 6 Januari 2023-01-2023

Kegiatan pembelajaran aksi 2: 11 Januari 2023-01-23

Permasalahan yang terjadi sebelum menggunakan pembelajaran dengan teknik Balikan antara lain:

1. Peserta didik kurang memiliki motivasi belajar, terutama pada rendahnya minat membaca dan menulis.

2. Peserta didik kesulitan dalam menentukan ide yang akan dikembangkan.

3. Peserta didik belum mampu menyusun kalimat menjadi sebuah paragraf yang baik.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun