Mohon tunggu...
Willi Andy
Willi Andy Mohon Tunggu... Wiraswasta - Hidup dengan cinta dan kasih sayang

Berjuang dengan sungguh-sungguh tanpa lelah dan penuh perhatian

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Pengalaman sebagai Siswa dengan PR yang Nyaris Tiada Habisnya dan 10 Manfaat PR

28 Oktober 2022   03:59 Diperbarui: 28 Oktober 2022   21:28 486
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Loh kok bisa?, yah dari PR kita banyak belajar untuk lebih mandiri. Kita tidak bisa selalu meminta orangtua untuk membantu setiap saat, karena orangtua kita memiliki kesibukan, kewajiban, dan tanggung jawab sendiri. Mau gak mau PR harus dikerjakan sendiri. Dari sinilah penulis merasakan bahwa PR mengajarkan kita untuk lebih mandiri.

10. Melatih siswa untuk lebih sabar dan bersemangat.

Banyaknya PR yang diberikan oleh guru atau pihak sekolah hampir membuat penulis menangis karena PR yang dikerjakan sepertinya tidak mungkin terselesaikan. Belum lagi waktu sudah larut malam. Bagaimana dengan esok harinya di kelas jika PR tidak selesai. Inilah yang didapati oleh penulis untuk selalu bersemangat, pantang menyerah ketika mengerjakan PR.

Selain itu juga belajar lebih sabar, sabar menahan segala perasaan dan tekanan dari rumitnya PR. Penulis merasa bersyukur sekali ketika sudah lulus dari sekolah yang artinya sudah bebas dari PR. Tapi ternyata hidup ini selalu saja ada PR.


Nah sebenarnya peranan PR sangatlah bermanfaat dan sudah menjadi suatu tradisi dari zaman ke zaman. PR menciptakan pribadi siswa yang tangguh dan mandiri.

Asalkan PR tidak dibebani terlalu banyak dan berat seperti yang dijanjikan oleh Pak Yusuf Masruh, seharusnya tidak menjadi kendala apalagi diganti extrakulikuler yang bertujuan untuk pengembangan karakter dan bakat siswa yang terpendam untuk muncul dan terarah.


****

Penulis: Willi Andy untuk Kompasiana.
Oktober 2022.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun